Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Belum Terlalu Lama Bersama, Begini Ucapan Perpisahan Mohamed Salah untuk Philippe Coutinho

By Scholastica Novena M.P.K - Rabu, 10 Januari 2018 | 10:44 WIB
Reaksi penyerang Liverpool, Mohamed Salah, setelah mencetak gol ke gawang Leicester dalam laga Liga Inggris di Stadion Anfield, Sabtu (30/12/2017).
PAUL ELLIS / AFP
Reaksi penyerang Liverpool, Mohamed Salah, setelah mencetak gol ke gawang Leicester dalam laga Liga Inggris di Stadion Anfield, Sabtu (30/12/2017).

Kepindahan Philippe Coutinho ke Barcelona menjadi kehilangan besar bagi Liverpool.

Selain sudah lima tahun berada di Anfield, sepak terjang Coutinho bersama Liverpool dinilai sangat memuaskan.

Namun sang pemain asal Brasil itu memiliki impian untuk bergabung dengan Barcelona.

Setelah permintaan transfernya sempat ditolak, pada Januari 2018 akhirnya Coutinho resmi menjadi bagian dari Camp Nou.

(Baca juga: Arsenal Kalah karena Alex Iwobi Bakar Lintingan Ganja?)

Atas kepergian Coutinho dari Liverpool, Mohamed Salah, pemain yang baru bergbaung musim panas tahun lalu itu mengucapkan salam perpisahan.

Dilansir BolaSport.com dari Sky Sports, Salah mengunggah dua foto yang menunjukkan kebersamaannya dengan Coutinho di lapangan.

"Sangat menikmati bermain dengan Anda meski hanya sebentar," tulis Salah di Twitter.

Salah pun mendoakan yang terbaik untuk Coutinho bersama pengalaman dan klub yang baru.

Coutinho diboyong Barcelona seharga 160 juta euro, dengan panjang kontrak lima tahun.

(Baca juga: Live Streaming Chelsea Vs Arsenal - Mampukah Derbi London Hindari Hasil Imbang?)

Kini setelah ia pergi dari Anfield, maka para pemain Liverpool lainnya mendapat beban berat untuk menjaga stabilitas klub.

Mohamed Salah pun menjadi salah satu pemain yang bakal kerap diberi tanggung jawab untuk membawa Liverpool melaju kencang.

Musim ini, Mohamed Salah sudah mencetak 20 gol sejak kedatangannya dari AS Roma.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : SkySports.com
REKOMENDASI HARI INI

Laga Ujicoba Timnas Indonesia Vs Bali United Masih Belum Pasti

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X