Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Liverpool Vs Manchester City - Sergio Aguero, Pisau Bermata Dua bagi The Citizens

By Kautsar Restu Yuda - Minggu, 14 Januari 2018 | 21:02 WIB
Striker Manchester City, Sergio Aguero, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Bournemouth dalam laga Liga Inggris di Stadion Etihad, Manchester, pada 23 Desember 2017.
OLI SCARFF/AFP
Striker Manchester City, Sergio Aguero, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Bournemouth dalam laga Liga Inggris di Stadion Etihad, Manchester, pada 23 Desember 2017.

Striker Manchester City, Sergio Aguero, menjadi pisau bermata dua bagi The Citizens kala melawan Liverpool, Minggu (14/1/2018).

Sergio Aguero kemungkinan besar menjadi starter laga Liverpool versus Manchester City pada partai pekan ke-23 Premier League.

Aguero bakal menjadi pisau bermata dua bagi The Citizens.

Bagaimana tidak, Aguero memiliki sisi yang menguntungkan Man City, namun juga memiliki sisi sebaliknya.

Dari sisi positif, Aguero adalah top scorer Man City kala melawan Liverpool.

Menurut catatan Transfermarkt yang dilansir BolaSport.com, Aguero menyarangkan enam gol dari 11 pertemuan melawan Liverpool.

Selain itu, Aguero telah mencetak 21 gol melawan big six atau klub enam besar musim lalu.

Jumlah itu menjadi terbanyak kedua setelah Jamie Vardy yang mencetak 22 gol.

Namun di sisi lain, Aguero kesulitan mencetak gol di Stadion Anfield.

(Baca Juga: 10 Pose Seksi Marion Jola di Lapangan Tenis, Nomor 4 Bikin Jatuh Cinta)

Dari lima laga tandang ke Anfield, Aguero tak sekalipun mencetak gol.

Menarik melihat bagaimana penampilan Aguero di laga nanti malam (pukul 23.00 WIB).

Apakah Aguero menjadi dewa penyelamat Man City atau justru gagal mengakhiri paceklik gol di Anfield?

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : transfermarkt.com, goal.com, Opta Joe
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Italia - Inter Milan Cuma 6 Jam Nangkring di Pucuk, Singgasana Bisa Digilir 4 Tim

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
36
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X