Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Transfer Belum Rampung, Walcott Sudah Disambut oleh Striker Anyar Everton

By Verdi Hendrawan - Kamis, 18 Januari 2018 | 00:21 WIB
Theo Walcott (kanan) memerebutkan bola dengan Marko Gobeljic dalam partai Liga Europa antara Arsenal versus Crvena Zvezda di Emirates Stadium, London, 2 November 2017.
BEN STANSALL / AFP
Theo Walcott (kanan) memerebutkan bola dengan Marko Gobeljic dalam partai Liga Europa antara Arsenal versus Crvena Zvezda di Emirates Stadium, London, 2 November 2017.

Transfer penyerang Arsenal, Theo Walcott, menuju Everton belum rampung. Namun, pemain berusia 28 tahun itu sudah mendapat pujian dari striker anyar The Toffees, Cenk Tosun.

Kabar kepidahan Walcott dari Arsenal ke Everton tampaknya hanya tinggal menunggu waktu.

Walcott dikabarkan telah berada di tempat latihan Everton, Finch Firm, pada Selasa sore (16/1/2018) waktu Inggris dan telah menyelesaikan tes kesehatan dengan mulus.


Striker anyar Everton, Cenk Tosun, berpose di depan pusat pelatihan tim di Finch Farm, sesaat setelah resmi bergabung dengan The Toffees pada Jumat (5/1/2018).(DOK EVERTONFC.COM)

Kabarnya, Walcott bakal bergabung dengan Everton dengan nilai transfer sebesar 20 juta pounds (sekotar Rp 369 miliar).

Meski belum sepenuhnya rampung, Tosun mengaku sudah tidak sabar melihat Walcott segera bergabung dengan Everton.

Tosun mengaku bahwa transfer ini akan sangat berharga bagi Everton karena Walcott merupakan pemain yang sangat bagus.

(Baca Juga: Sehari Pasca Dikalahkan Persib, Sriwijaya FC Menang dengan Skor 7-1)

"Theo adalah pemain hebat dan kemampuannya telah terbukti. Dia telah bermain dengan sangat bagus bersama Arsenal," ucap Tosun seperti dikutip BolaSport.com dari BBC.

"Walcott adalah pemain yang sangat cepat dan pengumpan silang yang hebat. Saya akan mengatakan bahwa ini adalah transfer yang sangat besar bagi Everton," tuturnya.

(Baca Juga: Resmi, Malaysia Bertemu Raksasa Asia Timur di Perempat Final Piala Asia U-23 2018)

Kepindahan Walcott ke Everton ini ditenggarai oleh minimnya kesempatan bermain yang didapat bersama Arsenal.

Di sepanjang Liga Inggris 2017-2018, Walcott baru tampil enam kali tanpa pernah sekalipun bermain sebagai starter dengan durasi 47 menit saja.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : bbc.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Grand Final Livoli Divisi Utama 2024 - Sengit hingga Akhir, Boy Arnez Bawa LaVani Pecah Telur Saat Buat Indomaret Kalah Menyesakkan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X