Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

AC Milan Kini Punya Penakluk Inter Milan dan juventus

By Anju Christian Silaban - Senin, 21 Agustus 2017 | 04:16 WIB
Nikola Kalinic melakukan selebrasi seusai mencetak gol kedua kemenangan 3-2 Fiorentina melawan Slovan Liberec di Stadion Artemio Franchi, Kamis (3/11/2016) waktu setempat
ALBERTO PIZZOLI/AFP
Nikola Kalinic melakukan selebrasi seusai mencetak gol kedua kemenangan 3-2 Fiorentina melawan Slovan Liberec di Stadion Artemio Franchi, Kamis (3/11/2016) waktu setempat

AC Milan kini memiliki sosok penakluk Inter Milan dan Juventus, yaitu Nikola Kalinic.

Penyerang asal Kroasia itu secara resmi pindah dari Fiorentina ke AC Milan, Minggu (20/8/2017).

Dia menjadi rekrutan kesebelas tim beralias I Rossoneri pada bursa transfer musim panas 2017.

Buat AC Milan yang berhasrat menaikkan derajat di Liga Italia, kehadiran Kalinic menjadi vital.

Kalinic tidak cuma sudah hafal dengan kultur sepak bola Negeri Piza, tetapi juga telah mengonfirmasi kualitasnya ketika bersua tim-tim besar.

Baca juga:

Tengok saja histori sosok berusia 29 tahun itu khusus duel kontra Inter Milan dan Juventus.

Dalam tiga pertandingan Liga Italia kontra Inter Milan, Kalinic mampu mencetak empat gol dan satu assist.

Paling impresif adalah duel yang berlangsung di Stadion Giuseppe Meazza, 27 September 2017.

Inter Milan yang tercatat baru memenangi lima partai liga secara beruntun, malah takluk dengan skor 1-4.

Kalinic tampil sebagai protagonis utama dengan menyumbangkan assist untuk gol pembuka Josip Ilicic dan tiga lesakan.

Catatan positif juga dibukukan Kalinic saat melawan Juventus.

Total tiga gol disarangkan dia ke gawang tim beralias I Bianconeri dalam empat pertemuan.

Musim lalu, dia juga selalu mencetak gol dalam dua duel liga kontra Juventus.

Kalau catatan serupa terulang di AC Milan, Kalinic bakal sangat berguna untuk memenangi duel langsung dengan para pemburu scudetto.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : transfermarkt.com, ACMilan.com
REKOMENDASI HARI INI

Starting Grid MotoGP Emilia Romagna 2024 - Waspada Pecco Bagnaia, Jorge Martin Unggul dalam Start

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
5
12
2
Man City
4
12
3
Aston Villa
5
12
4
Chelsea
5
10
5
Arsenal
4
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
4
8
8
Fulham
5
8
9
Nottm Forest
4
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
Bali United
6
11
4
PSM
6
11
5
Persib
5
9
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Dewa United
6
7
9
Persita
5
7
10
Barito Putera
5
7
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Real Madrid
6
14
3
Atlético Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Alavés
6
10
6
Athletic Club
6
10
7
Osasuna
6
10
8
Celta Vigo
5
9
9
Real Betis
5
8
10
Mallorca
6
8
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Udinese
4
10
3
Napoli
5
10
4
Juventus
5
9
5
Empoli
5
9
6
Inter
4
8
7
Lazio
4
7
8
Atalanta
4
6
9
Verona
5
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X