Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gagal Dapat Renato Sanches, AC Milan Arahkan Bidikan ke Gelandang Barcelona Berharga 236,5 Miliar Rupiah

By Kautsar Restu Yuda - Kamis, 24 Agustus 2017 | 02:10 WIB
Rafinha Alcantara merayakan gol Barcelona ke gawang Granada pada partai lanjutan La Liga di Stadion Camp Nou. 29 Oktober 2016.
LLUIS GENE/AFP
Rafinha Alcantara merayakan gol Barcelona ke gawang Granada pada partai lanjutan La Liga di Stadion Camp Nou. 29 Oktober 2016.

AC Milan masih terus berburu di bursa transfer musim panas ini. Kali ini mereka membidik gelandang Barcelona.

Menurut Sky Sport Italia yang dikutip BolaSport.com, AC Milan berupaya membeli Rafinha Alcantara.

Kegagalan mendatangkan Renato Sanches kabarnya menjadi salah satu sebab rencana transfer tersebut.

Apalagi, Rafinha jarang dimainkan oleh pelatih Luis Enrique musim lalu dan tampaknya akan berlanjut di era Ernesto Valverde kini.

(BACA JUGA: Belum Terima Tawaran Konkrit dari Barcelona, Gelandang Italia Ini Malah Cedera)

Menurut Transfermarkt, gelandang asal Brasil ini memiliki harga pasar sebesar 15 juta euro (236,5 miliar rupiah).

Sport menyebut bahwa Barca hanya akan melepas Rafinha jika ada tawaran 30 juta euro (473 miliar rupiah) atau lebih.

Milan kabarnya bersedia mendatangkan adik Thiago Alcantara ini, baik sebagai pembelian permanen maupun pinjaman.

(BACA JUGA: BREAKING NEWS: Neymar Respons Tuntutan Hukum Barcelona!)

Sebelumnya, AC Milan terhitung sangat aktif di bursa transfer dengan mendatangkan 11 pemain baru.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Transfermarkt, skysport.com, com, marca.com, Sport-english.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X