Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Awesome, Kapten Napoli Ini Bisa Segera Lampaui Rekor Diego Maradona

By Aditya Fahmi Nurwahid - Kamis, 12 Oktober 2017 | 19:49 WIB
Kapten Napoli, Marek Hamsik, memberikan aplaus kepada suporter seusai pertandingan Liga Italia melawan Cagliari di San Paolo, Napoli, 1 Oktober 2017.
ALBERTO PIZZOLI / AFP
Kapten Napoli, Marek Hamsik, memberikan aplaus kepada suporter seusai pertandingan Liga Italia melawan Cagliari di San Paolo, Napoli, 1 Oktober 2017.

Meski gagal bawa Slovakia melaju ke babak play-off, Marek Hamsik bisa catatkan rekor spesial bersama klubnya, Napoli.

Kapten tim asal Naples ini bisa jadi akan mematahkan rekor Diego Maradona saat membela Napoli, 26 tahun lalu.

Hamsik berpeluang lampauan raihan gol legenda Argentina tersebut segera.

Kini, Marek Hamsik sudah mengumpulkan 114 gol selama 11 musim masa bhaktinya pada klub.

Raihan Hamsik hanya terpaut satu angka dari Maradona yang membela Napoli selama 7 tahun.

(Baca Juga: Bukan Messi atau Neymar, 3 Striker Amerika Selatan Ini Bakal Dinanti di Piala Dunia 2018)

Hamsik mungkin saja menyamai atau bahkan melampaui raihan Maradona pada pekan kedelapan Serie A.

Pada hari Minggu (15/10/2017), Napoli akan melawat ke Stadion Olimpico Roma, markas AS Roma.

Kini, Napoli menjelma sebagai raksasa baru Serie A Italia sekaligus mematahkan dominasi Juventus pada awal musim.

Marek Hamsik dkk berhasil memuncaki klasemen Serie A setelah tak terkalahkan di 7 pertandingan awal.

(Baca Juga: Kalah Tenar dari Ronaldo atau Morata, Aksi 2 Striker Muda Eropa Ini Bakal Jadi Perhatian di Piala Dunia 2018)


Striker Napoli, Dries Mertens (kanan), merayakan gol bersama Lorenzo Insigne (kiri) dan Marek Hamsik dalam laga Liga Italia kontra Lazio di Stadion Olimpico, Roma, pada 20 September 2017.(FILIPPO MONTEFORTE/AFP)

"Tujuh kemenangan dalam tujuh pertandingan adalah sesuatu yang luar biasa," kata Hamsik dikutip BolaSport.com dari Daily Mail.

Bahkan, Hamsik tak sungkan untuk memuji tim yang ia bela sebagai tim terbaik dalam karirnya.

"Ini adalah tim terkuat dan terhebat yang pernah saya mainkan karena kami menyadari kekuatan kami," ujar Hamsik.

"Kami bisa memperjuangkan gelar itu (Serie A) sampai akhir."

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : Dailymail.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Timnas Indonesia dan Vietnam Senasib, Sama-sama Jadi Musafir di Fase Grup ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136