Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gelandang Inter Milan Sebut Timnya Kini Telah Sebagus Napoli

By Sri Mulyati - Minggu, 22 Oktober 2017 | 08:59 WIB
Aksi penyerang Napoli, Dries Mertens (tengah), saat mencoba melewati dua pemain Inter Milan, Milan Skriniar (kiri) dan Roberto Gagliardini, dalam laga Liga Italia 2017-2018 di Stadion San Paolo, Naples, Italia, pada Sabtu (21/10/2017).
ALBERTO PIZZOLI / AFP
Aksi penyerang Napoli, Dries Mertens (tengah), saat mencoba melewati dua pemain Inter Milan, Milan Skriniar (kiri) dan Roberto Gagliardini, dalam laga Liga Italia 2017-2018 di Stadion San Paolo, Naples, Italia, pada Sabtu (21/10/2017).

Rekor sempurna Napoli pada delapan pekan pertama Liga Italia musim 2017-2018 harus terhenti di tangan Inter Milan pada Minggu (22/10/2017).

Tim asuhan Luciano Spalletti berhasil menahan imbang 0-0 Napoli pada pertandingan tersebut.

Napoli memang masih menduduki puncak klasemen sementara dengan raihan 26 poin.

Namun, Inter masih setia mengekor dengan jarak dua poin.

Raihan satu poin atas tim yang tengah on-fire tersebut disyukuri oleh gelandang Inter Milan, Matias Vecino.

(Baca Juga: Pelatih Napoli: Cara Napoli Bermain Sudah Cukup Layak untuk Kalahkan Inter Milan)

 

Full time: #NapoliInter 0️⃣-0️⃣ #FORZAINTER #InterIsComing

A post shared by Inter (@inter) on

"Napoli menyusahkan pertahanan kami beberapa kali, namun kami bisa meraih poin dari mereka," ujar Vecino seperti dilansir BolaSport.com dari Mediaset Premium.

"Kami juga mampu membuktikan bahwa permainan Inter Milan mampu menyamai tim kuat seperti Napoli."

Laga tersebut juga membuahkan beberapa pelajaran berharga yang dapat diambil oleh Inter Milan.

(Baca Juga: Spalletti: Napoli Hebat, tetapi Inter Milan Sebenarnya Bisa Memenangi Laga)


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : Mediasetpremium.it
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions - Lawan Tinggal 10 Orang, AC Milan Menang dengan Skor Ketat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136