Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tak Mampu Kalahkan AEK Athens, AC Milan Tengah dalam Kebimbangan

By Taufan Bara Mukti - Jumat, 3 November 2017 | 18:17 WIB
Bek AC Milan, Leonardo Bonucci (kanan), saat berduel dengan pemain AEK Athens, Lazaros Christodoulopoulos, dalam laga Grup D Liga Europa 2017-2018 di Stadion OAKA Spiros Louis, Athena, Yunani, pada Kamis (2/11/2017).
ARIS MESSINIS / AFP
Bek AC Milan, Leonardo Bonucci (kanan), saat berduel dengan pemain AEK Athens, Lazaros Christodoulopoulos, dalam laga Grup D Liga Europa 2017-2018 di Stadion OAKA Spiros Louis, Athena, Yunani, pada Kamis (2/11/2017).

AC Milan gagal memenangkan pertandingan kontra AEK Athens pada matchday keempat Liga Europa, Jumat (3/11/2017) WIB.

Lawatan AC Milan ke markas AEK Athens tidak berjalan memuaskan.

Leonardo Bonucci dkk tak mampu meraih kemenangan dan hanya ditahan imbang oleh AEK Athens dengan skor tanpa gol.

Meski demikian, penampilan Rossoneri yang kurang baik itu tetap dipuji oleh Massimiliano Mirabelli, Direktur Olahraga AC Milan.

"Kami tahu tak ada seorangpun yang punya keajaiban mengubah sebuah tim dalam waktu singkat," ucap Mirabelli seperti dilansir BolaSport.com dari Calcio Mercato.


Reaksi pelatih AC Milan, Vincenzo Montella, dalam partai Liga Italia lawan SPAL di Stadion San Siro, Milan, 20 September 2017.(MARCO BERTORELLO/AFP)

Menurut Mirabelli, Montella telah melakukan kerja yang bagus untuk membangun pondasi sebuah tim.

"Kami akan membuat tim yang terdiri dari pemain-pemain muda. Tujuan kami saat ini adalah membangun pondasi," kata pria berusia 48 tahun itu.

Mirabelli mengaku menyesal tak bisa memuaskan fan AC Milan dengan permainan yang menghibur.

Saat ditanya tentang masa depan Vincenzo Montella, Mirabelli mengaku sedang berada dalam kebimbangan.

(Baca Juga: 8 Tahun Bermain di Real Madrid, Ternyata Cristiano Ronaldo Masih Jadi Pemegang Rekor di Manchester United)

"Benar bahwa kami butuh waktu untuk membangun tim, namun kami juga harus bisa memuaskan suporter AC Milan," ujar sang direktur olahraga.

Terkait komentar-komentar buruk yang dilayangkan oleh mantan Presiden AC Milan, Silvio Berlusconi, Mirabelli tak mau ambil pusing.

"Suasana hatinya tergantung hasil yang kami raih. Apapun yang ia katakan kami anggap sebagai satu hal yang positif," tuturnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : calciomercato.com
REKOMENDASI HARI INI

Reaksi Cuek Marc Marquez Saat Diprediksi Adik Valentino Rossi Jadi Juara MotoGP Lagi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136