Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Babak I Juventus Vs Benevento - Tim Juru Kunci Unggul Sementara atas Bianconeri

By Taufan Bara Mukti - Minggu, 5 November 2017 | 22:01 WIB
Para pemain Benevento merayakan gol ke gawang Juventus pada lanjutan laga Liga Italia di Juventus Stadium, Turin, Minggu (5/11/2017).
MIGUEL MEDINA / AFP
Para pemain Benevento merayakan gol ke gawang Juventus pada lanjutan laga Liga Italia di Juventus Stadium, Turin, Minggu (5/11/2017).

Juventus untuk sementara tertinggal 0-1 dari tim tamu Benevento pada babak pertama partai Liga Italia di Stadion Allianz Turin, Minggu (5/11/2017).

Gol Benevento ke gawang Juventus diciptakan oleh Amato Ciciretti pada menit ke-19.

Mengenakan jersey klasik sebagai peringatan hari ulang tahun ke-120, Juventus tampil ngotot sejak menit pertama.

Pada menit ke-16, Juventus mendapat peluang, namun tendangan Alex Sandro masih dapat diamankan oleh kiper Benevento, Alberto Brignoli, dan berakhir membentur tiang.

Tim tamu mengejutkan Juventus dengan gol tendangan bebas pada menit ke-19.

Diawali pelanggaran Alex Sandro kepada Amato Ciciretti di luar kotak penalti, tendangan bebas dieksekusi oleh kapten Benevento itu.

Dengan sepakan placing kaki kiri, Ciciretti sukses menyarangkan bola ke gawang Wojciech Szczesny yang mati langkah.

Tim tamu unggul dengan skor 1-0.

Bianconeri bermain lebih agresif seusai gol tersebut.

(Baca Juga: Kisah Tolak Bala Vincenzo Montella: Janji Si Pengusir Setan)


Editor : Beri Bagja
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Doakan Como Tetap Bertahan di Serie A, Erick Thohir Berharap Bisa Datangkan Lebih Banyak Pemain Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X