Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Italia Butuh Reformasi, 6 Pemain Ini Layak Dapat Kesempatan Perkuat Gli Azzurri

By Taufan Bara Mukti - Rabu, 15 November 2017 | 12:11 WIB
Reaksi Gianluigi Donnarumma sebelum duel Liga Italia antara AC Milan kontra Fiorentina di San Siro, 19 Februari 2017.
MIGUEL MEDINA / AFP
Reaksi Gianluigi Donnarumma sebelum duel Liga Italia antara AC Milan kontra Fiorentina di San Siro, 19 Februari 2017.

Pascakegagalan meraih tiket ke Piala Dunia 2018, Italia perlu berbenah untuk segera bangkit.

Italia wajib segera melupakan laga kontra Swedia dan menatap masa depan.

Untuk bangkit dan meraih prestasi lagi, Gli Azzurri harus melakukan reformasi di dalam skuatnya.

Maklum, empat pemain mereka memutuskan untuk pensiun dari timnas.

(Baca Juga: Timnas Italia Butuh Bantuanmu, The Godfather!)

Gianluigi Buffon, Andrea Barzagli, Giorgio Chiellini, dan Daniele De Rossi menjadikan laga kontra Swedia sebagai pertandingan terakhir mereka berseragam timnas Italia.

Lalu siapa pemain yang layak menggantikan mereka?

BolaSport.com telah merangkum 6 nama pemain muda yang bisa menggantikan peran mereka di timnas Italia.

Inilah keenam pemain muda tersebut:

1. Gianluigi Donnarumma (AC Milan)


Editor : Beri Bagja
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Man City dan Arsenal Ternoda, Liverpool Selamat dari Neraka

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X