Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tanpa Gol Mauro Icardi, Inter Milan Terjun ke Posisi Ke-9

By Anju Christian Silaban - Sabtu, 9 Desember 2017 | 17:48 WIB
Striker Inter Milan, Mauro Icardi, merayakan golnya ke gawang Sampdoria dalam lanjutan Liga Italia di Giuseppe Meazza, Milan, 24 Oktober 2017.
MIGUEL MEDINA / AFP
Striker Inter Milan, Mauro Icardi, merayakan golnya ke gawang Sampdoria dalam lanjutan Liga Italia di Giuseppe Meazza, Milan, 24 Oktober 2017.

Peran Mauro Icardi begitu menentukan buat Inter Milan pada Liga Italia 2017-2018.

Dia mencetak 16 gol hingga pekan ke-15. Catatan itu mengantarkan sang striker memuncaki daftar top scorer.

Tak jarang, lesakan Icardi menentukan kemenangan tim beralias I Nerazzurri.

Contoh paling aktual yakni pada 26 November 2017, ketika dwigol Icardi menang 3-1 di markas Cagliari.

Lesakan terakhirnya ke gawang Chievo Verona, 3 Desember 2017, sekadar penghias karena Inter Milan menang 5-0.

(Baca Juga: Calon Rekrutan Persija, Felipe Melo, Pernah Kalahkan Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi)


Kapten Inter Milan, Mauro Icardi (kanan), memeluk Ivan Perisic selepas menjebol gawang AC Milan dalam partai Liga Italia di Giuseppe Meazza, 15 Oktober 2017.(MIGUEL MEDINA / AFP)

Ditilik lebih dalam, gol-gol Icardi ternyata menghasilkan 19 poin buat Inter Milan.

Dengan statistik itu, dia menjadi pemain yang paling menentukan sejauh Liga Italia 2017-2018 bergulir.

Artinya, tanpa gol Icardi, Inter Milan tak mungkin memuncaki klasemen dengan raihan 39 poin seperti saat ini.


Editor : Anju Christian Silaban
Sumber : transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Dibantai Barcelona, Bintang Red Star Justru Bangga karena Timnya Lebih Baik dari Real Madrid

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X