Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Giacomo Bonaventura, Jack Sang Kartu As

By Kamis, 14 Desember 2017 | 10:31 WIB
Gelandang AC Milan, Giacomo Bonaventura, melakukan selebrasi seusai mencetak gol ke gawang Bologna dalam laga lanjutan Liga Italia 2017-2018 di Stadion San Siro, Milan, pada 10 Desember 2017.
MARCO BERTORELLO/AFP
Gelandang AC Milan, Giacomo Bonaventura, melakukan selebrasi seusai mencetak gol ke gawang Bologna dalam laga lanjutan Liga Italia 2017-2018 di Stadion San Siro, Milan, pada 10 Desember 2017.

Pada musim 2014/15, saat AC Milan mengalami krisis hasil di tangan pelatih Filippo Inzaghi, nama Giacomo Bonaventura menonjol sendirian.

Penulis: Dwi Widijatmiko

Sementara para pemain lain dihujani kritik, gelandang serbabisa yang punya nama panggilan Jack ini kebanjiran pujian.

"Seandainya Milan punya 11 Bonaventura," tulis media-media Italia ketika itu.

Bonaventura menjadi figur yang wajib ditiru pemain lain karena memberikan performa, determinasi, dan kebanggaan yang dianggap pas dengan kostum kebesaran Milan.

(Baca Juga: Petinggi Klub Angkat Bicara, Nasib Essien dan N'Douassel di Persib Bandung Masih Bisa Digoyang)

Sekarang peran yang sama sepertinya mulai diemban oleh Bonaventura. Milan dalam krisis, kembali mengganti pelatih dari Vincenzo Montella ke Gennaro Gattuso.

Dalam dua penampilan beruntun di bawah Gattuso, Jack menjadi kartu as tim.

Saat melawan Benevento (3/12), Bonaventura mencetak gol pembuka skor. Sayang, Il Diavolo akhirnya hanya meraih hasil imbang 2-2.


Gelandang AC Milan, Giacomo Bonaventura, melakukan selebrasi seusai mencetak gol ke gawang Benevento dalam laga lanjutan Liga Italia 2017-2018 di Stadion Ciro Vigorito, Benevento, pada 3 Desember 2017.(CARLO HERMANN/AFP)


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : TABLOID BOLA NO. 2.826
REKOMENDASI HARI INI

Klasemen Liga Voli Korea - Red Sparks Akhiri 4 Kekalahan Beruntun, Ini Posisinya Saat Megawati Comeback

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X