(Baca juga: Dari Persebaran Gol, Juventus adalah Tim Paling Kolektif di Liga Italia)
"Jendela transfer adalah konsekuensi dari kinerja bagus kami. Saya pikir, Jankto tidak akan pindah ke mana-mana pada Januari," tutur dia menambahkan.
Berdasarkan kabar dari berbaagai media, harga jual Jankto sangat bervariasi, antara 8 juta euro (sekitar Rp 128 miliar) hingga 22 juta euro (sekitar Rp 352 miliar).
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Diya Farida Purnawangsuni |
Sumber | : | tuttomercatoweb.com, Sky.it |
Komentar