Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Juventus Telah Berkontak dengan Gelandang Sampdoria Incarannya

By Aulli Reza Atmam - Kamis, 18 Januari 2018 | 19:12 WIB
Aksi gelandang Sampdoria, Dennis Praet (kiri), saat mempertahankan bola dari incaran pemain AC Milan, Jose Ernesto Sosa, dalam laga Liga Italia 2016-2017 di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, Italia, pada 5 Februari 2017.
GIUSEPPE CACACE/AFP
Aksi gelandang Sampdoria, Dennis Praet (kiri), saat mempertahankan bola dari incaran pemain AC Milan, Jose Ernesto Sosa, dalam laga Liga Italia 2016-2017 di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, Italia, pada 5 Februari 2017.

Juventus telah melakukan kontak dengan gelandang Sampdoria, Dennis Praet, sebagai pemain yang belakangan kerap dikait-kaitkan dengan klub asal kota Turin itu.

Praet dikabarkan berpeluang hijrah ke Juventus pada musim panas mendatang.

Bahkan, kabar juga menyebut keduanya sudah mencapai kesepakatan secara informal.

Pemain asal Belgia itu pun mengakui sudah ada kontak dengan Juventus meski belum ada kesepakatan apapun yang dicapai.

(Baca juga: Ronaldinho, Daya Magis yang Tak Begitu Banyak Menangi Gelar)

"Ya (sudah ada kontak), tapi tidak seperti yang ditulis bahwa semua sudah tuntas," ujar Praet seperti dikutip BolaSport.com dari Football Italia.

"Ketertarikan Juventus adalah hal yang menggembirakan bagi saya, tapi untuk sekarang semuanya baru sebatas kata-kata."

Praet pun menegaskan dirinya masih bahagia di Sampdoria.

"Saya bahagia di sini, meski berbagai hal tidak berjalan dengan baik dalam beberapa waktu belakangan," pungkas Praet.

Situs Transfermarkt mencatat Praet memiliki nilai pasaran sebesar 14 juta euro atau sekitar Rp 228 miliar.


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : football-italia.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
18
45
2
Nottm Forest
19
37
3
Arsenal
18
36
4
Chelsea
19
35
5
Newcastle
19
32
6
Man City
19
31
7
Bournemouth
19
30
8
Fulham
19
29
9
Aston Villa
19
29
10
Brighton
19
27
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
18
41
2
Napoli
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Fiorentina
17
32
6
Juventus
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
18
24
10
Roma
18
20
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X