Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gagal Tembus Tim Utama Real Madrid, Gelandang Muda Ini Ingin Balik ke Mantan Klub

By Taufan Bara Mukti - Sabtu, 20 Januari 2018 | 17:35 WIB
Gelandang Real Madrid, Mateo Kovacic (kanan), berduel dengan pemain Borussia Dortmund, Christian Pulisic, dalam laga Grup H Liga Champions di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 6 Desember 2017.
JAVIER SORIANO/AFP
Gelandang Real Madrid, Mateo Kovacic (kanan), berduel dengan pemain Borussia Dortmund, Christian Pulisic, dalam laga Grup H Liga Champions di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 6 Desember 2017.

Gelandang Real Madrid, Mateo Kovacic, dikabarkan berniat kembali ke mantan klubnya, Inter Milan.

Mateo Kovacic diboyong Real Madrid dari Inter Milan pada 2015 dengan nominal transfer 31 juta euro.

Namun, di Madrid Kovacic tak menjadi pilihan utama pelatih Zinedine Zidane.

Pemain asal Kroasia itu hanya bermain dalam 14 pertandingan Los Blancos musim ini.


Gelandang Real Madrid, Mateo Kovacic (kiri), menggocek bek FC Barcelona, Gerard Pique, dalam laga International Champions Cup di Stadion Hard Rock, Florida, Amerika Serikat, pada 29 Juli 2017.(MIKE EHRMANN/AFP)

Ia hanya menjadi pelapis Toni Kroos dan Luka Modric di lini tengah Madrid.

Karena itu, Kovacic berniat untuk kembali ke Inter Milan.

Pemain 23 tahun itu membela Inter sejak didatangkan dari Dinao Zagreb pada 2013 dengan biaya 11 juta euro.

Di Italia, penampilan Kovacic terbilang mengilap. Dia membuat 18 gol dan 28 assist dalam 97 kesempatan membela Nerazzurri.

(Baca Juga: Catatan Ini Membuktikan Cristiano Ronaldo Layak Dicadangkan)


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : football-italia.net
REKOMENDASI HARI INI

Dapat Kesan Positif dari Bruno Fernandes, Ruben Amorim bakal Sukses di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X