Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Silvio Berlusconi Sebut Faktor Kecacatan AC Milan

By Wisnu Nova Wistowo - Jumat, 2 Februari 2018 | 00:48 WIB
Mantan Perdana Menteri Italia, Silvio Berlusconi, meninggalkan Quirinale Palace, Roma, usai menghadiri pertemuan dengan Presiden Sergio Mattarella pada 10 Desember 2016.
VINCENZO PINTO/AFP
Mantan Perdana Menteri Italia, Silvio Berlusconi, meninggalkan Quirinale Palace, Roma, usai menghadiri pertemuan dengan Presiden Sergio Mattarella pada 10 Desember 2016.

Meski sudah tidak lagi menjadi orang nomor wahid di AC Milan, Silvio Berlusconi masih berhasrat membicarakan tim yang sekarang dilatih Gennaro Gattuso.

Mantan presiden Milan ini mengkritik strategi AC Milan yang hanya menempatkan satu penyerang.

Ia berkomentar setelah pertandingan leg pertama semifinal Coppa Italia antara Milan kontra Lazio.

Pada laga itu Gattuso hanya menempatkan Nikola Kalinic sebagai penyerang tunggal di lini depan.

"Saya menonton pertandingan mereka dan itu tidak buruk. Namun, saya tidak setuju dengan sistem permainan yang digunakan sekarang dengan hanya menempatkan satu penyerang," kata Berlusconi seperti dilansir BolaSport.com dari Forza Italian Football.

"Sistem terbaik adalah memainkan dua penyerang dan seorang playmaker di belakang mereka. Formasi yang kami gunakan selama 30 tahun adalah dengan dua penyerang. Saya tetap yakin satu penyerang yang diterapkan adalah kecacatan Milan saat ini," ujar dia.

(Baca Juga: Javier Mascherano: Saya Rela Jadi Bek Tengah demi Senangkan Pelatih Barcelona!)

Laga leg pertama yang berlangsung di Stadion San Siro, Kamis (1/2/2018) dini hari WIB, tersebut hanya berakhir imbang 0-0.

Pertandingan penentuan akan berlangsung di markas Lazio, Stadion Olimpico, dan pemenang partai ini akan berhadapan dengan pemenang laga Atalanta kontra Juventus di babak final.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Forzaitalianfootball.com
REKOMENDASI HARI INI

Kabar Buruk Hampiri Jepang Jelang Lawan Timnas Indonesia di Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X