Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ketika Francesco Totti Ogah Pindah ke Real Madrid

By Ade Jayadireja - Kamis, 15 Februari 2018 | 21:42 WIB
Francesco Totti dilempar ke udara oleh rekan setimnya setelah menjalani laga terakhirnya bersama AS Roma pada pekan penutup Serie A 2016-2017 melawan Genoa di Stadion Olimpico, Roma, 28 Mei 2017.
VINCENZO PINTO / AFP
Francesco Totti dilempar ke udara oleh rekan setimnya setelah menjalani laga terakhirnya bersama AS Roma pada pekan penutup Serie A 2016-2017 melawan Genoa di Stadion Olimpico, Roma, 28 Mei 2017.

Terungkap fakta bahwa striker legendaris AS Roma, Francesco Totti, pernah menolak pinangan dari Real Madrid.

Tawaran dari Real Madrid terjadi pada 2004 atau tahun ke-12 Francesco Totti bersama tim senior Roma.

Pria yang kini berusia 41 tahun itu bisa punya peluang lebih besar untuk mendulang gelar jika merapat ke Los Blancos.

(Baca juga: Cinta Membawa Pasangan Romantis Ini Tempuh 1.200km Demi Nonton di Kandang Real Madrid)

Namun, ia justru memilih untuk tetap mengenakan seragam Roma.

"Ada tawaran sangat penting dari Madrid pada 2004. Akan tetapi, saya memutuskan untuk melepaskannya agar bisa selalu mengenakan satu seragam," tutur Francesco Totti seperti dikutip BolaSport.com dari AS.

"Pada akhirnya, saya menerima cinta dan kasih sayang. Bagi saya, itu lebih penting daripada mendapat trofi," kata sang legenda.

(Baca juga: Bukan Real Madrid, Ini Tim yang Diwaspadai Neymar pada Liga Champions)

Hingga pensiun pada 2017, Totti memang tak pernah berganti klub.

Total lima titel ia dapatkan selama 25 tahun mengabdi untuk tim senior Serigala Ibu Kota.


Editor : Beri Bagja
Sumber : As.com
REKOMENDASI HARI INI

BREAKING NEWS - Francesco Bagnaia Terjatuh pada Sprint MotoGP Malaysia 2024, Asa Juara di Ujung Tanduk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X