Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dikartu Merah saat Lawan Real Madrid, Firasat Buffon 1 Tahun Lalu Jadi Kenyataan

By Taufan Bara Mukti - Sabtu, 14 April 2018 | 16:23 WIB
Kiper Juventus, Gianluigi Buffon, mendapat kartu merah dari wasit Michael Oliver dalam laga kontra Real Madrid di Santiago Bernabeu, Rabu (11/4/2018).
CURTO DE LA TORRE / AFP
Kiper Juventus, Gianluigi Buffon, mendapat kartu merah dari wasit Michael Oliver dalam laga kontra Real Madrid di Santiago Bernabeu, Rabu (11/4/2018).

Sambil berjalan keluar lapangan, Buffon tak bisa menyembunyikan kekesalannya.

Maklum, pertandingan tersebut bisa menjadi yang terakhir bagi Buffon di Liga Champions.


Reaksi kiper Juventus Gianluigi Buffon dalam partai Liga Champions di kandang Real Madrid, Santiago Bernabeu, Madrid, 11 April 2018.(JAVIER SORIANO / AFP)

Sebab, Buffon dikabarkan bakal pensiun pada akhir musim ini.

Meski belum final, namun kiper 40 tahun itu dikabarkan makin berniat untuk pensiun akibat kegagalan itu.

Ada satu hal menarik yang terjadi jika Buffon memutuskan untuk pensiun akhir musim ini.

Pada Maret 2017, dia sempat berkelakar bahwa pertandingan terakhirnya mungkin bakal berlangsung seperti yang terjadi pada Zinedine Zidane pada Piala Dunia 2006.

(Baca Juga: Ngeri, Aaron Ramsey Bermain 90 Menit dengan Luka Menganga seperti Ini)

Kala itu, Zidane mendapat kartu merah karena menanduk Marco Materazzi.

"Bagaimana saya membayangkan laga terakhir saya? Mungkin saya akan melakukan seperti Zidane, menanduk seseorang di lapangan dan dikartu merah!" kata Buffon dilansir BolaSport.com dari Mirror pada 24 Maret 2017.

Setelah satu tahun berlalu, ucapan tersebut tampaknya menjadi kenyataan bagi Buffon.

Dia mendapat kartu merah pada laga yang kemungkinan menjadi terakhir bagi dirinya di Liga Champions.

Meski tak menanduk pemain lawan seperti Zidane, namun Buffon mendapat kartu merah sama seperti legenda Prancis itu.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Berbagai sumber
REKOMENDASI HARI INI

PSSI Pastikan Maarten Paes Absen Bela Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024, Rafael Struick Absen di Fase Grup

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X