Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Babak I SPAL Vs AS Roma - Gol Bunuh Diri Bantu Serigala Ibu Kota Ungguli Tuan Rumah

By Putra Rusdi Kurniawan - Sabtu, 21 April 2018 | 21:06 WIB
Para pemain AS Roma merayakan gol mereka ke gawang SPAL dalam partai Liga Italia di Stadion Paolo Mazza, Ferrara, 21 April 2018.
MIGUEL MEDINA/AFP
Para pemain AS Roma merayakan gol mereka ke gawang SPAL dalam partai Liga Italia di Stadion Paolo Mazza, Ferrara, 21 April 2018.

AS Roma unggul 1-0 di babak pertama saat bertandang ke markas SPAL di Stadion Paolo Mazza, Sabtu (21/4/2018), pada lanjutan Liga Italia dengan misi mempertahankan posisi di zona Liga Champions.

AS Roma harus berterima kasih kepada pemain SPAL, Francesco Vicari, yang mencetak gol bunuh diri ke gawang timnya sendiri.

Gol bunuh diri Vicari pada menit ke-33 ini membuat Serigala Ibu Kota unggul 1-0 pada babak pertama.

Butuh kemenangan untuk mengamankan tempat di zona Liga Champions, AS Roma langsung tampil menyerang di markas SPAL.

Tampil tanpa Edin Dzeko yang dibangkucadangkan, anak asuhan Eusebio Di Francesco mengandalkan trio Stephan El Shaarawy, Patrik Schick, dan Radja Nainggolan di lini depan.

(Baca Juga: Mauro Icardi, Penyerang Kuno yang Mengilap pada Zaman Modern)

Stephan El Shaarawy memiliki beberapa peluang emas dalam laga ini, tapi penampilan apik Alex Meret menggagalkan upaya mantan pemain AC Milan itu.

Gol yang ditunggu kubu AS Roma akhirnya datang pada ke-33 melalui gol bunuh diri Vicari yang salah mengantisipasi umpan dari Lorenzo Pellegrini.

Sepanjang babak pertama, AS Roma mendominasi laga dengan total mencatatkan sembilan kali tembakan dan penguasaan bola sebesar 57 persen.

SPAL 0-1 AS Roma (Francesco Vicari 33'-bunuh diri)

SPAL97-Alex Meret; 4-Thiago Cionek, 23-Francesco Vicari, 27-Felipe; 29-Manuel Lazzari, 28-Pasquale Schiattarella, 25-Everton, 19-Jasmin Kurtic, 14-Federico Mattiello;43-Alberto Paloschi, 7-Mirko Antenucci

Pelatih : Leonardo Semplici

AS Roma : 1-Alisson;20-Federico Fazio, 44-Kostas Manolas, 25-Bruno Peres, 33-Jonathan Silva, 4-Radja Nainggolan, 6-Kevin Strootman, 21-Maxime Gonalons, 7-Lorenzo Pellegrini, 92-Stephan El Shaarawy, 14-Patrik Schick

Pelatih : Eusebio Di Francesco

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Man City Korban Comeback Tragis di Liga Champions, Hidung Pep Guardiola Berdarah sampai Mau Sakiti Diri Sendiri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136