Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Presiden Torino Ingin Perpanjang Kontrak Eks Kiper PSG

By Verdi Hendrawan - Senin, 30 April 2018 | 21:28 WIB
Aksi kiper Torino, Salvatore Sirigu, dalam pertandingan Liga Italia 2017-2018 menghadapi Inter Milan di Stadio Olimpico Turin, Italia, pada 8 April 2018.
MIGUEL MEDINA / AFP
Aksi kiper Torino, Salvatore Sirigu, dalam pertandingan Liga Italia 2017-2018 menghadapi Inter Milan di Stadio Olimpico Turin, Italia, pada 8 April 2018.

Mantan kiper Paris Saint-Germain (PSG) yang kini membela Torino, Salvatore Sirigu, dikabarkan bakal memiliki kontrak jangka panjang bersama Il Toro.

Salvatore Sirigu didatangkan Torino setelah dilepas oleh PSG secara cuma-cuma pada awal 2017-2018.

Selain itu, transfer ini juga dilakukan setelah Torino tidak mampu mempermanenkan kiper Manchester City, Joe Hart, yang kini membela West Ham United.

Setelah terbuang dari tim utama PSG, Salvatore Sirigu kini kembali menjadi andalan di Torino.

Dalam 35 pertandingan Torino di Liga Italia 2017-2018, kiper berusia 31 tahun itu selalu tampil dan seakan tidak tersentuh oleh tiga kiper lainnya.

(Baca Juga: Arsene Wenger Mengaku Terharu dengan Sikap Berkelas yang Ditunjukkan Manchester United)

Kendati performa Salvatore Sirigu tidak terlalu mencolok karena Torino telah kebobolan 42 kali di sepanjang musim ini, manajemen Il Toro cukup puas.

Hal ini tersirat dari pengakuan Presiden Torino, Urbano Kairo, yang mengatakan bahwa pihaknya bakal memberikan kontrak baru kepada Sirigu yang telah meraih 10 clean sheet.

"Sirigu masih memiliki satu tahun yang tersisa di dalam kontraknya. Setelah itu, kami akan memberinya kontrak baru," ucap Kairo seperti dikutip BolaSport.com dari Calciomercato.

(Baca Juga: Lionel Messi Ungkap Penyesalan Terbesarnya Seusai Barcelona Juarai La Liga Spanyol)


Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : calciomercato.com
REKOMENDASI HARI INI

Meski Diisi Banyak Pemain Muda, Media Vietnam Tetap Sebut Timnas Indonesia Jadi Lawan Menakutkan di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136