Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dibeli 142 Miliar Rupiah, Kiper Timnas U-19 Prancis Sudah Tiba di Markas Fiorentina

By Estu Santoso - Senin, 2 Juli 2018 | 15:47 WIB
Kiper Toulouse, Alban Lafont (kanan), beraksi dalam laga Liga Prancis kontra Olympique Lyon di Stadion Municipal, Toulouse, pada 20 Desember 2017.
REMY GABALDA/AFP
Kiper Toulouse, Alban Lafont (kanan), beraksi dalam laga Liga Prancis kontra Olympique Lyon di Stadion Municipal, Toulouse, pada 20 Desember 2017.

19 Prancis ini juga telah tiba di markas klub Liga Italia, Fiorentina.

Alban-Marc lafont telah tiba di Italia untuk menyelesaikan transfer 8,5 juta euro atau setara 142 miliar rupiah dari Toulouse ke Fiorentina.

Laporan Calciomercato.com yang dikutip BolaSport.com dari Football-Italia mengatakan, Alban Lafont tiba di Florence.

Dia akan menjalani pemeriksaan medis pada Senin (2/7/2018) pagi.

(Baca juga: Sumbang Badan Amal, Alasan Kylian Mbappe Tak Elok Terima Bayaran di Piala Dunia 2018 dari Negaranya)

Dari situs web itu dilaporkan bintang muda itu sebelum dia memeriksakan diri ke Klinik Ponte Nuovo.

”Saya sangat senang berada di sini, Forza Viola!” kata Lafont.

(Baca juga: Tampil Penuh dan Kena Kartu Kuning, Yanto Basna Jadi Bagian Pesta Empat Gol Klub Thailand)

(Baca juga: Timnya Menang Jelang Usia Ryuji Utomo yang ke-22 Tahun, Sang Pemain Dikartu Merah saat Baru Dua Menit Main)


Editor : Estu Santoso
Sumber : football-italia.net

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165

TERPOPULER

Close Ads X