Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jika Ronaldo Bergabung, Trio Gondola Jadi Andalan Lini Serang Juventus Musim Depan?

By Sri Mulyati - Kamis, 5 Juli 2018 | 16:28 WIB
   Striker Juventus, Gonzalo Higuain (kanan), merayakan golnya bersama Paulo Dybala dalam laga Liga Italia kontra AC Milan di Stadion San Siro, Milan, pada 28 Oktober 2017.
MARCO BERTORELLO/AFP
Striker Juventus, Gonzalo Higuain (kanan), merayakan golnya bersama Paulo Dybala dalam laga Liga Italia kontra AC Milan di Stadion San Siro, Milan, pada 28 Oktober 2017.

Juventus bersiap memperkuat skuat untuk musim 2018-2019 dengan mengincar megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo.

Tim asuhan Massimiliano Allegri sudah siap menggelontorkan uang sebesar 100 juta euro (1,67 triliun rupiah) untuk mendapatkan jasa Cristiano Ronaldo.

Jika Ronaldo jadi bergabung, tentu lini serang Juventus semakin berbahaya.

Juventus bisa menciptakan trio penyerang paling berbahaya di Liga Italia dalam diri Gonzalo Higuain, Cristiano Ronaldo, dan Paulo Dybala.

Higuain, yang mencetak 23 gol di Liga Italia musim 2017-2018, akan bermain sebagai penyerang tengah.

(Baca Juga: Cristiano Ronaldo Belum Resmi Bergabung, Juventus Sudah Untung secara Finansial)


Megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, merayakan kemenangan timnya atas Liverpool FC dalam laga final Liga Champions di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Ukraina pada 26 Mei 2018. ( ISABELLA BONOTTO/AFP )

Sementara Dybala bisa bermain di posisi penyerang sayap kanan.

Dybala mampu mencetak 22 gol di Liga Italia musim lalu, terbanyak di antara para pemain Juventus yang lain.

Sementara Ronaldo bisa menghuni pos penyerang sayap kiri dalam formasi 4-3-3 ini.


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : transfermarkt.com
REKOMENDASI HARI INI

Dapat Kesan Positif dari Bruno Fernandes, Ruben Amorim bakal Sukses di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X