Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Kejadian di Liga Italia Jika Cristiano Ronaldo Setajam di Liga Spanyol

By Dwi Widijatmiko - Selasa, 10 Juli 2018 | 23:59 WIB
Ekspresi megabintang Portugal, Cristiano Ronaldo, dalam laga Grup B Piala Dunia 2018 kontra Iran di Mordovia Arena, Saransk, Rusia pada 25 Juni 2018.
FILIPPO MONTEFORTE/AFP
Ekspresi megabintang Portugal, Cristiano Ronaldo, dalam laga Grup B Piala Dunia 2018 kontra Iran di Mordovia Arena, Saransk, Rusia pada 25 Juni 2018.

Klub raksasa Liga Italia, Juventus, resmi merekrut megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo.

Juventus mendapatkan seorang penyerang yang memiliki rekor gol sangat meyakinkan.

Memperkuat Real Madrid pada selang 2009-2018, Cristiano Ronaldo mencetak 311 gol dari 292 penampilan di Liga Spanyol saja.

Itu berarti rata-rata 1,06 gol per penampilan dengan CR7 rata-rata tampil sebanyak 32-33 kali dalam sebuah musim Liga Spanyol.

Memakai angka tersebut, juga memperhitungkan Liga Italia memiliki jumlah pertandingan yang sama dengan Liga Spanyol, berarti kapten timnas Portugal itu bisa diproyeksikan mencetak 34-35 gol di kompetisi liga dalam semusim.

Berikut adalah 5 hal yang bisa terjadi jika rasio gol Cristiano Ronaldo di Liga Spanyol terjadi juga di Serie A Liga Italia.

1. Pasti Top Scorer Setiap Musim

Sejak tahun 1960, hanya ada dua top scorer Serie A yang sanggup menembus angka 30 gol.

Mereka adalah Luca Toni (31 gol/Fiorentina) pada 2005-2006 dan Gonzalo Higuain (36/Napoli) pada 2015-2016.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : RSSSF.com
REKOMENDASI HARI INI

Timnas U-20 Indonesia TC di Jepang, Fokus Adaptasi Cuaca Dingin

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X