Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Juventus Akhiri Aktivitas di Bursa Transfer Lebih Dini

By Sri Mulyati - Minggu, 5 Agustus 2018 | 13:30 WIB
 Ekspresi pemain baru Juventus, Cristiano Ronaldo, saat tiba untuk melakukan tes medis di markas klub di Stadion Allianz, Turin, Senin (16/7/2018).
ISABELLA BONOTTO / AFP
Ekspresi pemain baru Juventus, Cristiano Ronaldo, saat tiba untuk melakukan tes medis di markas klub di Stadion Allianz, Turin, Senin (16/7/2018).

Aktivitas transfer Juventus pada musim panas tahun ini tak akan berlangsung hingga penutupan pada 31 Agustus 2018.

Pelatih Juventus, Massimiliano Allegri, mengonfirmasi langsung akan hal ini.

"Akuisisi pemain untuk Juventus sudah berakhir saat ini," kata Allegri seperti dilansir BolaSport.com dari Four Four Two.

(Baca juga: Achmad Jufriyanto Bersama Kuala Lumpur FA Rasakan Pil Pahit pada Laga Pertama Piala Malaysia 2018)

"Saya rasa Juventus saat ini sudah memiliki pemain yang sangat kompetitif dan saya tak sabar untuk memasuki musim baru dengan pemain-pemain yang kami miliki," ucap Allegri menambahkan.

Juventus memang sudah mendatangkan pemain-pemain idaman hingga saat ini.

(Baca Juga: 48 Jam Lagi, Manchester United Akan Punya Bek Baru)

Nama terbesar tentu saja megabintang asal Portugal, Cristiano Ronaldo.

Juventus membeli Ronaldo dari Real Madrid dengan banderol 115 juta euro (1,9 triliun rupiah).

(Baca Juga: Pelatih Inter Milan Terus Goda Luka Modric Agar Khianati Real Madrid)

Mereka juga mampu mendatangkan Emre Can secara gratis dari Liverpool.

Lalu, Juventus mempermanenkan status Douglas Costa yang semula pemain pinjaman dari Bayern Muenchen.

(Baca Juga: Jadwal Community Shield 2018 - Chelsea Vs Manchester City, Penentuan Raja Inggris di Awal Musim)

Juventus kehilangan Gianluigi Buffon, tetapi sudah mendapat gantinya dalam diri Mattia Perin dari Genoa.

Selain itu, Juventus mendapatkan kembali Leonardo Bonucci yang musim lalu sempat hengkang ke AC Milan.

(Baca juga: Sikat Klub yang Diperkuat Eks Bek Persib dan Persija, Yanto Basna Rasakan Puncak Liga Thailand 2)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : FourFourTwo.com
REKOMENDASI HARI INI

Asnawi Mangkualam Ungkap Pesaing Terberat Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X