Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Inter Milan Lambat Panas, 70 Persen Gol Lahir pada 23 Menit Akhir

By Beri Bagja - Rabu, 26 September 2018 | 14:17 WIB
Para pemain Inter Milan merayakan gol Danilo D'Ambrosio (bawah) ke gawang Fiorentina dalam partai Liga Italia di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, 25 September 2018.
MIGUEL MEDINA / AFP
Para pemain Inter Milan merayakan gol Danilo D'Ambrosio (bawah) ke gawang Fiorentina dalam partai Liga Italia di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, 25 September 2018.

Inter Milan musim ini menunjukkan tren performa lambat panas. Tim beralias I Nerazzurri (Hitam-Biru) lebih sering mencetak gol pada periode kurang dari setengah jam terakhir laga.

Inter Milan memperlihatkan gejala lebih tajam mendekati menit-menit terakhir pertandingan.

Hal itu dibuktikan oleh periodisasi gol yang dicatat Mauro Icardi cs.

Menurut data Soccerway yang ditelusuri BolaSport.com, Inter menceploskan 10 gol dalam 7 pertandingan di berbagai ajang musim ini.

(Baca juga: Matias Vecino, Takdir Si Juru Gedor Penyelamat Inter Milan)

(Baca juga: Malam Sempurna Mauro Icardi - Debut Liga Champions, Gol Roket, Akhir Krisis 309 Menit)

Dari jumlah tersebut, sebanyak 7 gol di antaranya atau 70 persen lahir dalam periode 23 menit terakhir laga.

Teranyar, Inter Milan memastikan kemenangan 2-1 atas Fiorentina, Selasa (25/9/2018), melalui gol Danilo D'Ambrosio pada menit ke-77.

Dalam dua partai sebelumnya, Inter bahkan baru menggaransi kemenangan melalui gol larut Matias Vecino (vs Tottenham) dan Marcelo Brozovic (Sampdoria).


Editor : Beri Bagja
Sumber : soccerway.com, Football-Italia.net
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Korea Masters 2024 - 3 Wakil Indonesia Hadapi Taiwan, Salah Satunya Baru Saja Juara dan FInal Bolak-balik di Surabaya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X