Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pembelaan Gonzalo Higuain Usai Marah-marah: Kami Bukan Robot

By Sri Mulyati - Senin, 12 November 2018 | 15:39 WIB
Penyerang AC Milan, Gonzalo Higuain (kanan), beraksi dalam laga Liga Italia melawan Juventus di Stadion San Siro, Milan pada 11 November 2018.
TWITTER.COM/ACMILAN
Penyerang AC Milan, Gonzalo Higuain (kanan), beraksi dalam laga Liga Italia melawan Juventus di Stadion San Siro, Milan pada 11 November 2018.

Striker AC Milan, Gonzalo Higuain, buka suara terkait malam yang malang saat berhadapan dengan Juventus pada pekan ke-12 Liga Italia, Minggu (11/11/2018).

Gonzalo Higuain gagal mencetak penalti dan mendapat kartu merah karena terlalu keras memprotes wasit.

Higuain, yang merupakan pemain pinjaman dari Juventus, mengakui bahwa reaksinya terhadap wasit saat itu normal.

"Saya harus meminta maaf kepada rekan setim saya, pelatih, suporter, dan wasit yang tahu perkataan saya tadi. Ia harusnya tahu perasaan saya tadi," kata Higuain seperti dilansir BolaSport.com dari Sky Sport Italia.

"Reaksi saya seharusnya bisa saya tahan. Keputusan pertama adalah kartu kuning dan saya bertanggung jawab atas reaksi saya tersebut," ujar Higuain.

Higuain menjelaskan bahwa emosinya tersebut merupakan reaksi yang wajar karena berhadapan dengan klub yang pernah ia bela.

Baca Juga:

"Saat Anda berhadapan dengan klub lama, perasaannya jelas berbeda," kata Higuain.

"Hal tersebut tak boleh terjadi lagi tetapi kami juga manusia yang memiliki perasaan," ucap striker asal Argentina tersebut.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : sport.sky.it
REKOMENDASI HARI INI

Erick Thohir Soal Kans Emil Audero Bela Timnas Indonesia: Masih Belum Yakin Dengan Program Kami

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X