Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Juventus Vs Inter Milan - Alessandro Del Piero Mengaku Tahu Siapa yang Bakal Menang

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Jumat, 7 Desember 2018 | 17:30 WIB
Legenda timnas Italia, Alessandro Del Piero, bicara soal persaingan Juventus dan Inter Milan di Liga Italia.
@ALESSANDRODELPIERO/FACEBOOK
Legenda timnas Italia, Alessandro Del Piero, bicara soal persaingan Juventus dan Inter Milan di Liga Italia.

Legenda timnas Italia, Alessandro Del Piero, memberikan pandangan soal rivalitas tinggi dari duel Juventus vs Inter Milan.

Juventus bakal bersua dengan salah satu penantang gelar scudetto musim ini, Inter Milan, dalam pertandingan giornata ke-15 Liga Italia, Sabtu (8/12/2018) dini hari pukul 02.30 WIB.

Menjelang laga bertajuk Derbi d'Italia tersebut, media Italia, La Gazetta dello Sport, melakukan wawancara kepada Alessandro Del Piero untuk memberikan pandangannya.

Alessandro Del Piero mengatakan Inter Milan merupakan rival yang lebih besar dari tim mana pun, menurut pengalamannya selama mengenakan seragam Juventus.

(Baca Juga: Juventus Vs Inter Milan - Mauro Icardi Lebih Mematikan daripada Cristiano Ronaldo)

"Ini adalah rivalitas terbesar yang pernah saya rasakan. Ada juga persaingan dengan AC Milan, tentunya," tutur Alessandro Del Piero, dilansir BolaSport.com dari laman Calciomercato.

"Namun, tantangan menjadi lebih intens dalam banyak aspek jika dihadapkan dengan Inter," ucapnya.

Del Piero pun teringat tentang salah satu pertandingan terbaiknya menghadapi perlawanan Nerazzurri, yaitu pada partai di kompetisi Serie A pada Februari 2006.

Kala itu, pria yang kini berusia 44 tahun tersebut menjadi penentu kemenangan 2-1 Bianconeri atas La Beneamata di Stadion Giuseppe Meazza, melalui tendangan bebas saat injury time.

Selepas laga tersebut, Del Piero melakukan selebrasi dengan menjulurkan lidah yang ikonis dan selalu diingat publik sepak bola Italia hingga masa kini.


Editor : Ardhianto Wahyu Indraputra
Sumber : calciomercato.com
REKOMENDASI HARI INI

Piala Presiden 2024 Ajang Talenta Tanah Air Bersinar, Siap Ditempa di Kompetisi demi Tujuan Akhir Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X