Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Juventus Siap Datangkan Isco pada Januari 2019

By Lariza Oky Adisty - Selasa, 25 Desember 2018 | 06:06 WIB
Gelandang Real Madrid, Isco Alarcon, saat ini dikabarkan menjadi incaran Juventus
DOK. TWITTER.COM/REALMADRID
Gelandang Real Madrid, Isco Alarcon, saat ini dikabarkan menjadi incaran Juventus

Juventus dikabarkan siap mendatangkan gelandang Real Madrid, Isco, pada bursa transfer Januari 2019 mendatang.

Dilansir BolaSport.com dari AS, Juventus punya sejumlah target utama pada bursa transfer musim dingin.

Salah satunya adalah Isco. Sebab, Juventus ingin memperkuat materi di lini tengah tim mereka.

(Baca Juga: Cristiano Ronaldo: Juventus Layaknya Keluarga, Tak Seperti Real Madrid)

Indikasi Juventus berpeluang mendapatkan Isco pun cukup besar. Pasalnya, Isco jarang bermain di bawah arahan pelatih baru Madrid, Santiago Solari.

Hal tersebut pun bisa menjadi alasan untuk Isco angkat kaki dari Santiago Bernabeu.

Juventus pun tidak perlu khawatir tidak bisa memainkan Isco di Liga Champions seandainya eks pemain Malaga itu jadi pindah.

Sebab, perubahan aturan UEFA kini memungkinkan pemain membela dua klub berbeda pada fase berbeda di Liga Champions.

Artinya, Isco bisa saja pindah klub dan membela tim barunya di fase gugur Liga Champions, meski sudah bermain di fase grup bersama Real Madrid.


Editor : Pradipta Indra Kumara
Sumber : en.as.com
REKOMENDASI HARI INI

Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024 - Mayoritas Debutan, Hanya Tiga Nama yang Pernah Tampil di Edisi Sebelumnya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136