Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tugas Termudah Juventus adalah Mendatangkan Cristiano Ronaldo

By Sri Mulyati - Selasa, 25 Desember 2018 | 13:21 WIB
Bintang Juventus Cristiano Ronaldo beraksi akrobatik saat menghadapi AS Roma dalam Liga Italia, Minggu (23/12/2018) dini hari WIB, di Stadion Allianz, Turin.
TWITTER.COM/@CRISTIANO
Bintang Juventus Cristiano Ronaldo beraksi akrobatik saat menghadapi AS Roma dalam Liga Italia, Minggu (23/12/2018) dini hari WIB, di Stadion Allianz, Turin.

Status megabintang Cristiano Ronaldo ternyata tak membuat Juventus kewalahan untuk mendatangkannya dari Real Madrid pada awal musim ini.

Rahasia kesuksesan Juventus mendatangkan Cristiano Ronaldo diceritakan oleh direktur olahraga mereka, Fabio Paratici.

"Mudah sekali mendatangkan Cristiano Ronaldo, karena ia sudah memikirkan kepindahan ini," kata Paratici seperti dilansir BolaSport.com dari Sky Sport Italia.

(Baca Juga: Kabar Terbaru Ezra Walian Setelah Absen Empat Laga Liga Belanda Akibat Kartu Merah)

"Tak ada langkah khusus untuk meyakinkan Ronaldo. Saya rasa ia sudah menentukan hal ini setelah final Liga Champions musim lalu," ucap Paratici.

Paratici mengaku bahwa saat itu, Ronaldo sudah mangatakan bahwa ia hanya ingin pindah ke Juventus.

Baca Juga:

Saat itu, Juventus sebenarnya belum berniat mendatangkan Ronaldo.

Ia hanya bertemu dengan sang agen, Jorge Mendes, untuk membicarakan Joao Cancelo.


Editor : Estu Santoso
Sumber : sport.sky.it
REKOMENDASI HARI INI

Klasemen MotoGP 2024 - Hattrick Gelar Francesco Bagnaia Remuk Terjegal 10 Poin Jorge Martin, Juara Dunia Baru Telah Lahir

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X