Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Real Madrid Vs Barcelona di Miami, Blaugrana Siapkan Ini Untuk Amerika

By Scholastica Novena M.P.K - Jumat, 28 Juli 2017 | 14:31 WIB
 Para pemain Barcelona merayakan gol ke gawang Villarreal pada lanjutan La Liga di Stadion Camp Nou, 8 November 2015.
Dok. AFP
Para pemain Barcelona merayakan gol ke gawang Villarreal pada lanjutan La Liga di Stadion Camp Nou, 8 November 2015.

Menjelang laga Real Madrid vs Barcelona, klub asuhan Ernesto Valverde menyiapkan spanduk besar untuk para fan di Amerika.

Pertandingan yang akan digelar di Stadion Hard Rock, Miami, ini akan berlangsung pada pada Minggu (30/7/2017) pukul 06.30 WIB.

Spanduk besar bertuliskan 'In our style we trust' tersebut akan dipasang di salah satu sisi stadion.

Background spanduk itu pun akan makin memunculkan suasana kental Barcelona.

Spanduk ini bukan sekadar untuk memeriahkan jalannya pertandingan.

Huruf 'u' dan 's' pada kata trust akan diberi warna kuning, sedangkan huruf lainnya berwarna putih.


bendera barcelona menjelang laga melawan real madrid(fcbarcelona.com)

Hal tersebut bertujuan untuk menunjukkan apresiasi untuk para penggemar lokal yang menunjukkan ketertarikan dan dukungan pada Lionel Messi dkk.

Spanduk ini juga merupakan salah satu cara Barcelona menunjukkan pada dunia bagaimana para pemain ini menjaga filosofi mereka.

Pertandingan melawan Real Madrid ini adalah pertandingan terakhir dari tiga pertandingan di seluruh negara bagian dalam International Champions Cup 2017.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : fcbarcelona.com
REKOMENDASI HARI INI

1 Misi Terpenuhi Saat Nyaris Pensiun, Marc Marquez Ungkap Keinginan dengan Ducati meski Francesco Bagnaia Sudah Tahu Rahasia Motor

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X