Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Total Gaji 4 Atlet Tajir Ini Belum Melebihi Harga Neymar

By Christina Kasih Nugrahaeni - Kamis, 3 Agustus 2017 | 17:27 WIB
Aksi perayaan gol Neymar ke gawang Bilbao dalam partai Copa del Rey di Stadion Camp Nou, 11 Januari 2017.
LLUIS GENE / AFP
Aksi perayaan gol Neymar ke gawang Bilbao dalam partai Copa del Rey di Stadion Camp Nou, 11 Januari 2017.

Tidak hanya dibandingkan dengan harga-harga pesepak bola, banderol Neymar senilai 222 juta euro yang dipasang FC Barcelona juga dikomparasikan dengan pendapatan atlet cabang lain. Berikut empat di antaranya.

4. Andrew Luck (American Football)

Gaji Andrew Luck berkisar di angka 39,6 juta euro (sekitar 625 miliar rupiah) dan 2,5 juta euro (Rp 39 miliar) di antaranya berasal dari sponsor.

Pendapatan totalnya adalah 42,1 juta euro (sekitar 664 miliar rupiah).

3. Kevin Durant (NBA)

Pemain yang baru saja memenangi gelar musim lalu dengan Golden State Warriors ini mendapatkan penghasilan 51,1 juta euro (sekitar 807 miliar rupiah).

Sebanyak 22,5 juta euro (sekitar 355 miliar rupiah) dari kariernya bermain basket dan 28,6 juta euro (sekitar 452 miliar rupiah) dari endorsement.

2. Roger Federer (Tenis)

Federer menghasilkan 54 juta euro (sekitar 852 miliar rupiah) sebagai atlet tenis.

1. LeBron James (NBA)

Pemain basket tim Cleveland Cavaliers ini berpenghasilan 72 juta euro (sekitar 1,13 triliun rupiah).

Sebanyak 26 juta euro (sekitar 410 miliar rupiah) berasal dari kariernya sebagai pemain basket dan 46 juta euro (sekitar 726 miliar rupiah)  berasal dari endorsement.

Baca Juga: Demi Pindah Klub, Neymar Rela Tempuh Jarak 19.065 Kilometer

Nah, total gaji empat atlet tajir tersebut berkisar 220,2 juta euro (sekitar 3,4 triliun rupiah).

Namun, angka tersebut masih kalah tinggi dari harga Neymar yang mencapai 222 juta euro (sekitar 3,5 triliun rupiah).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : foxsports.com.au

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X