Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tawaran Baru Sevilla untuk Menggaet Carlos Bacca

By Wisnu Nova Wistowo - Minggu, 13 Agustus 2017 | 20:15 WIB
Aksi perayaan gol penyerang AC Milan, Carlos Bacca, ke gawang Chievo dalam laga Serie A di Stadion San Siro, Milan, 4 Maret 2017.
GIUSEPPE CACACE / AFP
Aksi perayaan gol penyerang AC Milan, Carlos Bacca, ke gawang Chievo dalam laga Serie A di Stadion San Siro, Milan, 4 Maret 2017.

Sevilla kembali melakukan upaya merekrut Carlos Bacca (30) dari AC Milan pada bursa transfer musim panas ini.

Seperti diklaim La Gazzettadello Sport dan Mundo Deportivo, Sevilla telah membuat tawaran baru untuk menggaet Bacca.

Kali ini Sevilla disebut telah melayangkan tawaran sebesar 2 juta euro atau sekitar Rp 31,5 miliar untuk meminjam Bacca selama satu musim penuh yang dilengkapi opsi pembelian senilai 13 juta euro atau sekitar Rp 205 miliar pada Juni 2018.

Sebelumnya Bacca telah mengungkapkan keinginan untuk kembali ke klub lama setelah mengalami ketidakpastian di jelang musim 2017-2018 di San Siro.

Masa depan Carlos Bacca di San Siro mulai tidak pasti setelah AC Milan mendatangkan tiga pemain dengan karakter menyerang pada bursa transfer musim panas ini.

Tiga pemain itu antara lain: Andre Silva, Fabio Borini, dan Hakan Calhanoglu.

Bacca meninggalkan Sevilla dengan nilai transfer sebesar 30 juta euro untuk pindah ke Milan pada 2015.

Sevilla tidak menjadi peminat tunggal yang menginginkan jasa Bacca.

Semifinalis Liga Champions musim lalu, Monaco, diketahui mulai mencari informasi seputar peluang merekrut penyerang tim nasional Kolombia itu.

AS Monaco juga memungkinkan memberikan tawaran lebih menggiurkan jika memutuskan menjual talenta muda, Kylian Mbappe, yang diperkirakan memiliki banderol sekitar 180 juta euro.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Gazzetta.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X