Dalam empat laga tersebut, Real Madrid menerima tiga kartu kuning plus satu kartu merah untuk Kovacic.
REAL MADRID vs BARCELONA Piala Super Spanyol #2 Kamis (17/8/2017) 04.00 WIB Live tvOne Prediksi Anda? #DuelPrediksi #PialaSuperSpanyol
— BolaSport.com (@BolaSportcom) August 15, 2017
Bagaimana dengan Barcelona?
Tim beralias La Blaugrana memang tidak pernah menerima kartu merah dalam tiga laga yang dipimpin oleh Jose Maria.
Namun, sang pengadil melayangkan enam kartu kuning untuk pemain Barcelona, empat di antaranya terjadi dalam laga kontra Villarreal, 20 Maret 2016.
Perlu diketahui pula bahwa saat dipimpin Jose Maria, Barcelona justru jarang menang.
Rinciannya adalah dua imbang dan satu kekalahan.
Hal itu tentu menjadi "lampu kuning" buat Barcelona yang membutuhkan kemenangan dengan selisih tiga gol untuk menjadi juara.
Editor | : | Anju Christian Silaban |
Sumber | : | transfermarkt.com |
Komentar