Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Terobosan Saga Philippe Coutinho, Transfer Diundur Jadi 12 Bulan Lagi?

By Scholastica Novena M.P.K - Minggu, 27 Agustus 2017 | 16:57 WIB
Pemain Liverpool, Philippe Coutinho, berlaga kontra Leicester di ajang Premier League Asia Trophy pada 21 Juli 2017 di Hong Kong, China.
DALE DE LA REY/AFP
Pemain Liverpool, Philippe Coutinho, berlaga kontra Leicester di ajang Premier League Asia Trophy pada 21 Juli 2017 di Hong Kong, China.

Setelah berulang kali ditolak oleh Liverpool untuk mendapatkan Philippe Coutinho, Barcelona dikabarkan mendapat secercah harapan.

Di Inggris, kabar yang lalu masih sama yakni Liverpool tetap bersikeras tak akan menjual Coutinho.

Namun di Spanyol, stasiun Radio Onda Cero mengabarkan bahwa klub berjuluk The Reds itu telah mengatur tenggat waktu pembayaran jika Barcelona ingin menebus Coutinho.

Tawaran terakhir klub Blaugrana senilai 127 juta euro ditolak Liverpool.

Penolakan tersebut terjadi karena Barcelona menawarkan proposal dengan memberikan uang muka 89 juta euro yang dibayar secara berkala dalam jangka 5 tahun.

Dilansir BolaSport.com dari Fox Sports, tampaknya Coutinho mencoba untuk melupakan Barcelona dan kembali bertanding untuk Liverpool.

Baca Juga: Ini 10 Statistik Menarik Laga Malaysia Vs Indonesia, Nomor 5 Bukti Kita Kalah Duel Udara

Keputusan itu dilakukan sang pesepak bola Brasil karena musim ini sudah mendekati Kualifikasi Piala Dunia dan Coutinho ingin mengamankan tempat di skuat Brasil.

Kembalinya Coutinho ke asuhan pelatih Juergen Klopp hanya akan terjadi jika Liverpool berjanji untuk menjamin kepindahannya ke Barcelona dalam jangka waktu 12 bulan.

Ketika dikonfirmasi ke pihak Liverpool, kapten Jordan Henderson menolak pembicaraan tentang masa depan Coutinho, dengan mengatakan bahwa klub tersebut tidak memerlukan lebih banyak gangguan menjelang menghadapi Arsenal.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : foxsports.com.au
REKOMENDASI HARI INI

Alasan Kevin Diks Sempat Kaget Saat Pertama Main di Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X