Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fernando Hierro Sebut Gareth Bale Ibarat Mobil F1

By Ade Jayadireja - Sabtu, 21 Oktober 2017 | 14:02 WIB
Bintang Real Madrid, Gareth Bale, dalam laga kontra Borussia Dortmund di Signal Iduna Park, Selasa (26/9/2017)
PATRIK STOLLARZ / AFP
Bintang Real Madrid, Gareth Bale, dalam laga kontra Borussia Dortmund di Signal Iduna Park, Selasa (26/9/2017)

Mantan bek Real Madrid, Fernando Hierro, punya analogi unik soal Gareth Bale. Ia mengibaratkan winger asal Wales itu seperti mobil Formula 1 (F1).

Gareth Bale menuai sukses pada 2013-2014 atau musim perdananya bareng Real Madrid dengan menyumbang trofi Liga Champions.

Namun, musim demi musim berikutnya, ia justru lebih sering menerima kritikan lantaran dianggap tampil kurang gereget.

Perfoma sang bintang asal Wales itu terganggu oleh rentetan cedera.

(Baca juga: Ternyata Cristiano Ronaldo Orang yang Kepo)

Teranyar, pemain berumur 28 tahun itu mengalami cedera engkel sehingga harus melewatkan tiga partai terakhir Real Madrid.

Kendati demikian, Hierro tetap memandang Gareth Bale sebagai pesepak bola hebat.

Ia pun menilai Bale akan bisa kembali ke perfoma terbaik asalkan fisiknya ditangani secara tepat, layaknya jet darat F1 yang bisa maju kencang ketika dikulik oleh mekanik andal.

(Baca juga: Uang Rp 15 Miliar di Balik Perseteruan Cavani dan Neymar)

"Dia seperti mobil Formula 1. Dia selalu perlu disetel dengan tepat," ucap Fernando Hierro dikutip BolaSport.com dari AS.


Editor : Weshley Hutagalung
Sumber : As.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
20
47
2
Nottm Forest
21
41
3
Arsenal
20
40
4
Chelsea
21
37
5
Newcastle
20
35
6
Man City
21
35
7
Bournemouth
21
34
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
21
30
10
Brentford
21
28
Klub
D
P
1
Persib
18
40
2
Persebaya
18
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Persik
18
30
5
Persita
18
30
6
Dewa United
18
28
7
Arema
18
28
8
Bali United
18
28
9
PSM
17
27
10
Borneo
17
26
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
19
44
2
Real Madrid
19
43
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
19
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
19
28
8
Girona
19
28
9
Rayo Vallecano
19
25
10
Real Betis
19
25
Klub
D
P
1
Napoli
20
47
2
Inter
18
43
3
Atalanta
20
43
4
Lazio
20
36
5
Juventus
20
34
6
Fiorentina
19
32
7
Milan
19
31
8
Bologna
18
29
9
Udinese
20
26
10
Roma
20
24
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X