Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cristiano Ronaldo Tolak Bertukar Jersey dengan Pemain Girona, Ternyata ini Alasannya!

By Pradipta Indra Kumara - Selasa, 31 Oktober 2017 | 20:35 WIB
Cristiano Ronaldo berjalan di lapangan saat Real Madrid melawan Girona pada partai Liga Spanyol di Stadion Montilivi, 29 Oktober 2017.
JOSEP LAGO/AFP
Cristiano Ronaldo berjalan di lapangan saat Real Madrid melawan Girona pada partai Liga Spanyol di Stadion Montilivi, 29 Oktober 2017.

Real Madrid secara mengejutkan kalah 1-2 dari tim promosi, Girona, pada jornada kesepuluh Liga Spanyol di Stadion Municipal de Montilivi (29/10/2017).

Kekalahan tersebut dikabarkan membuat penyerang El Real, Cristiano Ronaldo, kesal seusai pertandingan.

Kekalahan dari Girona dikabarkan sulit diterima oleh sang mega bintang.

Dilansir BolaSport.com dari Sport-English, kekesalan Cristiano Ronaldo menjalar ke pemain lawan.

(Baca Juga: Edin Dzeko akan Jadi Momok Menakutkan Bagi Chelsea di Malam Halloween!)

Ronaldo dikabarkan enggan bertukar jersey dengan pemain Girona, Alex Granell.

Menurut wawancara yang dilakukan di acara Fricando Martiner, Alex Granell memberikan keterangan.

"Dia mengatakan, dia tidak ingin bertukar jersey karena dia tidak suka dengan yang kami lakukan di menit akhir pertandingan," ujar Granell.

"Dia mengatakan kepada saya, saya adalah pemain bagus, namun dia tetap tidak ingin bertukar jersey."

(Baca Juga: 3 Pemain Korea Selatan Ini Tak Kalah Ganteng dari Song Joong Ki, Nomor 1 Punya Skill Ciamik!)

Meski gagal mendapatkan jersey Ronaldo, Granell paham dengan keputusan pemain asal Portugal itu.

Granell merasa Ronaldo masih kecewa karena Real Madrid mengalami kekalahan.

Usai kalah dari Girona akhir pekan lalu, Real Madrid harus langsung bersiap menghadapi Tottenham Hotspurs pada Kamis (02/11/2017) di Stadion Wembley.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : Sport-english.com, twitter.com/fricandomatiner
REKOMENDASI HARI INI

Jadi Lawan Timnas Indoneia, Striker Vietnam Sesumbar Mudah untuk Capai Final ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X