Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bek Bandel Tottenham Hotspur Mengaku Gagal Pindah ke Barcelona karena Punya Reputasi Buruk

By Taufan Bara Mukti - Senin, 6 November 2017 | 15:53 WIB
Bek Tottenham Hotspur, Serge Aurier (kiri), mencoba menghentikan striker West Ham United, Marko Arnautovic, dalam partai Liga Inggris di London Stadium, 23 September 2017.
IAN KINGTON / AFP
Bek Tottenham Hotspur, Serge Aurier (kiri), mencoba menghentikan striker West Ham United, Marko Arnautovic, dalam partai Liga Inggris di London Stadium, 23 September 2017.

Bek anyar Tottenham Hotspur, Serge Aurier, blak-blakan tentang isu kepindahan dirinya di bursa transfer musim panas lalu.

Serge Aurier mendapat sorotan media Prancis ketika bermain di Paris Saint-Germain (PSG).

Aurier kerap terlibat permasalahan yang membuat ia didepak dari tim utama dan harus berlatih bersama tim cadangan.

Pemain asal Pantai Gading itu tercatat pernah beberapa kali bersitegang dengan pemain lain, bahkan dengan mantan pelatih PSG, Laurent Blanc.

Aurier juga pernah dihukum dua bulan penjara karena menyerang petugas kepolisian di sebuah klub malam di Paris.

(Baca Juga: Buat Manchester City Perkasa, Pep Guardiola Bisa Jadi Si Gundul Pertama yang Juarai Liga Inggris!)


Serge Aurier ketika menjalani pemanasan menjelang partai Paris Saint-Germain lawan Olympique Lyon di Parc des Princes, Paris, 19 Maret 2017.(FRANCK FIFE / AFP)

Karena sejumlah catatan buruk itu, kepindahan Aurier dari PSG sudah bisa diramalkan.

Akhirnya pemain berusia 24 tahun itu berlabuh ke Tottenham Hotspur jelang penutupan bursa transfer.

Namun Aurier mengungkap bahwa dirinya pernah bernegosiasi dengan Barcelona beberapa sebelum bergabung dengan Tottenham.

"Saya pernah sangat intens bernegosiasi dengan mereka (Barcelona). Namun mereka menyimpan keraguan pada saya," ujar Aurier seperti dilansir BolaSport.com dari Four Four Two.

(Baca Juga: Antonio Conte Ungkap Alasan Mengapa Ia Tidak Berjabat Tangan dengan Jose Mourinho)

"Saya pikir reputasi buruk saya membuat empat atau lima tim besar Eropa ketakutan."

Aurier mengaku merasa tak nyaman dengan perhatian dan sorotan yang terlalu besar kepadanya.

"Keputusan untuk pindah dari PSG adalah keputusan tepat. Setelah beberapa saat saya merasa tak nyaman dibuntuti media," ucap Aurier menambahkan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : FourFourTwo.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Jonatan Christie Melawan dengan Tenang, Shi Yu Qi Ambyar di Kandang dan Indonesia ke Final

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X