Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Luis Suarez Kecewa terhadap Gerard Deulofeu? Ini Jawabannya

By Ade Jayadireja - Sabtu, 11 November 2017 | 16:29 WIB
Ekspresi penyerang FC Barcelona, Luis Suarez, di laga lanjutan Liga Spanyol melawan Malaga di Camp Nou, Sabtu (21/10/2017) waktu setempat.
JOSEP LAGO / AFP
Ekspresi penyerang FC Barcelona, Luis Suarez, di laga lanjutan Liga Spanyol melawan Malaga di Camp Nou, Sabtu (21/10/2017) waktu setempat.

Luis Suarez mengklarifikasi soal permasalahan dengan rekan setimnya di FC Barcelona, Gerard Deulofeu.

Luis Suarez memang sempat beberapa kali terlihat berteriak kepada Deulofeu dalam sebuah pertandingan.

Kejadian tersebut lantas memunculkan anggapan bahwa ia kecewa dengan penampilan teman satu timnya tersebut.

Tak mau rumor berlarut-larut, Suarez pun coba meluruskan dengan mengatakan bahwa dirinya melakukan hal itu sekadar untuk membantu Deulofeu agar tampil baik.

(Baca Juga: Hidung Patah, Leonardo Bonucci Kecewa Tak Ada Kartu Merah)

"Dia sudah bermain di liga besar. Hal yang harus dia lakukan adalah mendengarkan saran bukan hanya dari barisan penyerang, tetapi juga pelatih," kata Suarez dalam wawancara dengan Sport.

"Dia sedang dalam tahap belajar. Dia bukan satu-satunya orang yang saya teriaki. Kami semua pun melakukan hal serupa," ucap eks juru gedor Liverpool FC itu.

(Baca Juga: Neymar: Apakah Saya Bisa Kembali ke Barcelona?)

Suarez sendiri sedang mengalami masalah dalam menjebol gawang lawan.

Ia baru sanggup mengukir tiga gol dari 14 penampilan pada semua kompetisi musim 2017-2018.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Sport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X