Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sejarah Hari Ini, Kepala Babi Terbang ke Arah Luis Figo

By Dimas Wahyu Indrajaya - Kamis, 23 November 2017 | 11:04 WIB
Kepala babi tertangkap kamera seorang fotografer ketika Luis Figo hendak melakukan sepak pojok dalam laga el clasico edisi 2002-03, 23 November 2002.
SPORTSKEEDA
Kepala babi tertangkap kamera seorang fotografer ketika Luis Figo hendak melakukan sepak pojok dalam laga el clasico edisi 2002-03, 23 November 2002.

Hasilnya bisa diketahui, Figo menjadi target dari sebagian puluhan ribu pendukung Barcelona saat Madrid bertandang di Stadion Camp Nou.

Mulai dari koin sampai botol minuman mengarah ke pemain yang handal mendribel bola itu.

Pada 23 November 2002 bertempat di Camp Nou, suporter garis keras Barcelona Boixos Nois melempar benda tak biasa ke arah Figo.

Kepala babi terbang mengarah Figo yang hendak mengambil sepakan sudut.

Gempar? Tentu saja, laga itu bahkan dikenal di Spanyol dengan sebutan "Partido de la Verguenza" yang berarti "Laga yang Memalukan".

Suasana ricuh sehingga laga dihentikan wasit selama 16 menit.

Kapten Madrid, Raul Gonzalez, menginstruksikan rekan setimnya meninggalkan lapangan sebagai bentuk protes.

Setelah berdiskusi dengan wasit Medina Cantalejo pemain Madrid akhirnya diungsikan ke luar lapangan dengan pengawalan ekstra dari pihak keamanan.

Keputusan Madrid meninggalkan lapangan membuat pelatih Barcelona Louis van Gaal kecewa berat pada keputusan wasit yang menghentikan laga saat timnya mendominasi.

"Kami pantas memenangi laga malam itu. Saya kecewa, tapi bukan kepada pemain, melainkan wasit. Pemain tampil bagus, terutama Xavi, Gabri, dan Juan Riquelme," ucap Van Gaal dikutip BolaSport.com dari situs resmi klub.


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : Dari Berbagai Sumber
REKOMENDASI HARI INI

Tunggal Putra Segel Tempat Terakhir, Indonesia Lolos ke Semua Sektor BWF World Tour Finals 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X