Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Alasan Simone Zaza Gagal di West Ham United, tetapi Bersinar Terang di Valencia

By Taufan Bara Mukti - Senin, 27 November 2017 | 16:29 WIB
Selebrasi Simone Zaza (kiri) selepas mencetak gol Valencia ke gawang Sevilla pada laga Liga Spanyol di Mestalla Stadium, Valencia, 21 Oktober 2017.
JOSE JORDAN / AFP
Selebrasi Simone Zaza (kiri) selepas mencetak gol Valencia ke gawang Sevilla pada laga Liga Spanyol di Mestalla Stadium, Valencia, 21 Oktober 2017.

Penyerang asal Italia, Simone Zaza, kini menjadi tulang punggung Valencia di Liga Spanyol.

Sejauh ini Simone Zaza telah mencetak 9 gol dalam 12 pertandingan Valencia di Liga Spanyol.

Zaza pun berperan besar dalam membawa El Che menduduki peringkat kedua di tabel klasemen sejauh ini.

Valencia bahkan hanya berjarak 4 poin dari Barcelona di posisi puncak dan mengungguli Real Madrid dengan selisih 4 poin.


Penyerang Valencia, Simone Zaza (kanan), berebut bola dengan bek Leganes, Ezequiel Munoz, dalam laga lanjutan Liga Spanyol 2017-2018 di Stadion Mestalla, Valencia, pada 4 November 2017.(JOSE JORDAN/AFP)

Tetapi, sejatinya Zaza pernah merasakan kegagalan saat merantau ke tanah Inggris bersama West Ham United.

Zaza dipinjamkan oleh Juventus ke West Ham selama setengah musim.

Bersama West Ham, Zaza tampil kurang menggigit. Dari 8 pertandingan, ia tak sekali pun menyarangkan bola ke gawang lawan.

"Saya kurang percaya diri saat bermain di West Ham. Itu juga yang terjadi pada pemain-pemain lain seperti Geoffrey Kondogbia, Jeison Murillo, Montoya, dan Neto," kata Zaza seperti dilansir BolaSport.com dari Football Espana.

(Baca Juga: Makin Menjadi-jadi! Neymar Dikabarkan Minta Keistimewaan Tak Masuk Akal Ini kepada PSG)

Ternyata, Zaza minder karena dirinya gagal mengeksekusi penalti pada Piala Eropa 2006 yang membuat Italia harus menyerah dari Jerman.

Belum sempat memulihkan mental, ia sudah disuguhi tantangan baru di West Ham.

Kini perlahan ia mulai bangkit dan menemukan kepercayaan dirinya lagi di Valencia.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : football-espana.net
REKOMENDASI HARI INI

Man City Korban Comeback Tragis di Liga Champions, Hidung Pep Guardiola Berdarah sampai Mau Sakiti Diri Sendiri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136