Tebas berharap permasalahan seperti yang dialami Barcelonal, tidak akan terjadi dengan penggunaan VAR dalam laga La Liga.
"Gol (Messi) terlihat oleh seluruh Spanyol dan seluruh dunia," katanya, dikutip BolaSport.com dari Goal International.
(Baca Juga: 2 Pemain Real Madrid Miliki Klausul Pelepasan Lebih Mahal dari Lionel Messi, Siapa Mereka?)
"Jika saya mengatakan itu bukan gol, Anda akan mengatakan bahwa saya buta."
Tebas menyatakan bahwa musim depan La Liga akan menggunakan teknologi VAR.
"Itu adalah gol dan tidak ada yang lain dan kami berharap musim depan dengan VAR kami bisa memecahkan masalah ini," ujar Tebas.
(Baca Juga: Nasib Eks Pemain Valencia di Barcelona, Beberapa Berjaya, Ada Juga yang Merana)
"Kami akan bekerja sehingga musim depan kami memiliki VAR."
Editor | : | Jalu Wisnu Wirajati |
Sumber | : | Goal.com |
Komentar