Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jelang El Clasico, Pelatih Barcelona Justru Fokus ke Tim Asal Madrid yang Lain

By Sri Mulyati - Senin, 18 Desember 2017 | 11:29 WIB
Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane (kanan), bersamalan dengan pelatih Barcelona, Ernesto Valverde, dalam partai Piala Super Spanyol di Camp Nou, Barcelona, 13 Agustus 2017.
LLUIS GENE / AFP
Pelatih Real Madrid, Zinedine Zidane (kanan), bersamalan dengan pelatih Barcelona, Ernesto Valverde, dalam partai Piala Super Spanyol di Camp Nou, Barcelona, 13 Agustus 2017.

Barcelona tak terlalu merisaukan laga akbar bertajuk El Clasico melawan Real Madrid pada Sabtu (23/12/2017).

El Clasico biasanya erat berkaitan dengan pertarungan perebutan gelar sekaligus pertaruhan gengsi dari Real Madrid dan Barcelona.

Namun pelatih Barcelona, Ernesto Valverde, justru memiliki pendapat lain terkait hal tersebut.

"Saya tidak yakin memenangi El Clasico akan memberikan kami gelar juara Liga Spanyol," ujar Valverde seperti dilansir BolaSport.com dari Marca.

"Kami hanya berjarak enam poin dari Atletico Madrid di peringkat," kata Valverde.

(Baca Juga: Ernesto Valverde Konfirmasi Nasib Bocah Termahal Barcelona pada El Clasico)

Ernesto Valverde menegaskan bahwa kompetisi masih sangat panjang.

Tak ada satu pun tim yang mampu menjadi penentu raihan gelar Liga Spanyol musim ini.

Barcelona untuk sementara unggul dalam persaingan gelar dengan memuncaki klasemen sementara Liga Spanyol musim ini.

La Blaugrana, julukan Barcelona, berhasil mengoleksi 42 poin dan belum terkalahkan hingga sekarang.

Sementara Real Madrid justru masih tertahan di peringkat ke-4 klasemen dengan jarak 11 poin dari Barcelona.

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Update Cedera Mees Hilgers, FC Twente akan Tentukan Nasib Bek Timnas Indonesia Kamis

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X