Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barcelona Enggan Memberikan Penghormatan untuk Real Madrid

By Dok Grid - Jumat, 22 Desember 2017 | 23:05 WIB
Duel antara kapten Real Madrid, Sergio Ramos (kiri), dan Lionel Messi, yang menjabat kapten Barcelona dalam partai el clasico di Santiago Bernabeu, Madrid, 16 Agustus 2017.
CURTO DE LA TORRE / AFP
Duel antara kapten Real Madrid, Sergio Ramos (kiri), dan Lionel Messi, yang menjabat kapten Barcelona dalam partai el clasico di Santiago Bernabeu, Madrid, 16 Agustus 2017.

 Guard of honour atau pasillo dalam bahasa Spanyol adalah bentuk apresiasi dari tim rival terhadap lawan karena yang berhasil menjuarai sesuatu.

Para pemain membuat pagar dua baris agar terbentuk sebuah koridor. Pemain lawan yang baru saja juara lantas masuk koridor itu dengan aplaus dari tim rival.

Di La Liga, pasillo merupakan praktik jamak.

Nah, hal yang menarik menjelang el clasico pada 23 Desember 2017 adalah Real Madrid baru saja pulang dari Abu Dhabi, Uni Emirat Arab, dengan status sebagai juara Piala Dunia Klub 2017.

Terasa wajar bila Barcelona menggelar pasillo. Namun, amat wajar pula bila Barcelona menolak melakukan pasillo karena memang bukan sebuah kewajiban.

Kubu Barcelona melalui Guillermo Amor sebagai Direktur Institusi Internasional menyatakan tidak akan melakukan pasillo. "Biasanya pasillo dilakukan pada tim juara pada ajang yang sama. Kali ini ceritanya tidak begitu."

Barcelona berdalih mereka tak perlu melakukan pasillo kepada Real Madrid karena mereka tak bermain di ajang PD Klub.

Ada beberapa preseden yang bisa dijadikan petunjuk.

Barcelona menerima pasillo pada 2009 dan 2015 usai menjuarai PD Klub dari Villarreal dan Real Betis.

Pada 2011, L'Hospitalet tak melakukan hal itu pada Barcelona. Pelatih Barcelona saat itu, Pep Guardiola, tak merasakan keanehan karena merasa sudah cukup merayakan gelar PD Klub di Jepang.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : Tabloid BOLA
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Final Livoli Divisi Utama 2024 - Medi Yoku Jadi Mesin Pencetak Poin, Petrokimia Pertahankan Gelar Usai Bungkam TNI AL

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X