Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cristiano Ronaldo Ungkap Pernah Diincar Juventus Sebelum Gabung Manchester United

By Putra Rusdi Kurniawan - Jumat, 29 Desember 2017 | 07:27 WIB
Reaksi megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, dalam laga Liga Spanyol kontra FC Barcelona di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 23 Desember 2017.
OSCAR DEL POZO/AFP
Reaksi megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, dalam laga Liga Spanyol kontra FC Barcelona di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 23 Desember 2017.

Bintang Portugal, Cristiano Ronaldo mengungkapkan bahwa dirinya pernah melewatkan kesempatan bergabung dengan Juventus dan Real Madrid pada 2003.

Ronaldo yang kini berusia 32 tahun hijrah ke Real Madrid pada 2009 dengan memecahkan rekor transfer Real Madrid.

Cristiano Ronaldo dibeli Real Madrid usai tampil menawan bersama Manchester United selama enam tahun.

Pemain asal Portugal ini bergabung dengan Manchester United pada 2003 dari Sporting CP saat usianya belum genap 18 tahun.

Cristiano Ronaldo mengaku bahwa dirinya memilih Manchester United karena didorong masukan dari agennya dan mewujudkan impian masa kecilnya.

Peraih Ballon d'Or lima kali ini mengatakan bahwa agennya Jorge Mendes adalah kunci dalam kepindahannya.

(Baca Juga : Kalahkan Lewis Hamilton dan Roger Federer, Cristiano Ronaldo Jadi Olahragawan Terbaik Eropa 2017)

"Dia selalu membimbing saya ke arah yang benar. Tentu saja, saya ingat bahwa dia juga berbicara tentang Juventus, dan saya bahagia karena mereka adalah klub yang luar biasa," ujar Ronaldo dilansir BolaSport.com dari Goal.

"Dia juga berbicara tentang Real Madrid, Manchester United dan banyak lainnya. Tapi klub yang menawari hal yang terbaik adalah United. Itu adalah mimpi karena sebagai anak saya selalu ingin bermain di Liga Inggris."

"United memberi saya kesempatan ini dan untuk itu saya harus berterima kasih kepada Sir Alex Ferguson dan jelas Jorge membantu saya untuk datang ke sana," pungkasnya


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Goal.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Bukan karena Megawati Saja, Pelatih Ungkap Kebangkitan Red Sparks Usai Atasi Krisis dari Pemain yang Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X