Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Vincenzo Montella Terkejut dengan Penunjukkannya sebagai Pelatih Sevilla

By Aulli Reza Atmam - Sabtu, 30 Desember 2017 | 13:46 WIB
Reaksi mantan pelatih AC Milan, Vincenzo Montella, dalam laga Liga Italia kontra Inter Milan di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, pada 15 Oktober 2017.
MARCO BERTORELLO/AFP
Reaksi mantan pelatih AC Milan, Vincenzo Montella, dalam laga Liga Italia kontra Inter Milan di Stadion Giuseppe Meazza, Milan, pada 15 Oktober 2017.

Diangkat sebagai pelatih Sevilla menjadi hal yang tidak disangka-sangka oleh Vincenzo Montella.

Montella menandatangani kontrak hingga 2019 bersama Sevilla pada Jumat (29/12/2017) waktu Spanyol.

Pelatih asal Italia itu menerima pinangan Sevilla setelah dipecat oleh AC Milan.

Montella mengaku tidak menyangka dengan pengangkatannya sebagai pelatih Sevilla karena cepatnya hal itu terjadi.

(Baca juga: Apa Momen Terbaik dan Terburuk Neymar di Timnas Brasil?)

"Saya senang dan terkejut karena saya tidak menyangka," ujar Montella seperti dikutip BolaSport.com dari Football Italia.

"Kemungkinan itu muncul dengan tiba-tiba dan saya sangat antusias dengan petualangan baru saya di Spanyol di klub hebat dengan fan yang luar biasa," pungkasnya.

Montella melatih Sevilla untuk menggantikan Eduardo Berizzo.

Laga pertamanya di Sevilla akan digelar dalam ajang Copa del Rey dengan menghadapi Cadiz pada Kamis (4/1/2018) dini hari WIB.

Saat ini, Sevilla berada di posisi kelima klasemen sementara Liga Spanyol dengan koleksi 29 poin.


Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : football-italia.net
REKOMENDASI HARI INI

Usai Takumi Minamino, Kiper Jepang Juga Ungkapkan Keluhannya Soal Kualitas Rumput GBK Jelang Lawan Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X