Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Soal Insiden Pelemparan Kiper Barcelona, Gerard Pique Tak Ingin Ada Aksi Balas Dendam

By Pradipta Indra Kumara - Kamis, 18 Januari 2018 | 17:27 WIB
Bek FC Barcelona, Gerard Pique (kedua dari kanan), berduel dengan kiper Espanyol, Diego Lopez, dalam laga leg pertama perempat final Copa del Rey di Stadion Cornella-El Prat, Barcelona, Spanyol, pada 17 Januari 2018.
JOSEP LAGO/AFP
Bek FC Barcelona, Gerard Pique (kedua dari kanan), berduel dengan kiper Espanyol, Diego Lopez, dalam laga leg pertama perempat final Copa del Rey di Stadion Cornella-El Prat, Barcelona, Spanyol, pada 17 Januari 2018.

Barcelona sempat mengalami insiden tak menyenangkan di kandang Espanyol, Kamis (18/1/2018) dini hari WIB. Kiper mereka Jasper Cillessen menjadi korban dalam insiden tersebut.

Jasper Cillessen mendapat lemparan benda dari tribune penonton yang mengenai muka.

Peristiwa tersebut terjadi pada menit ke-75.

Cillessen kemudian marah dan melaporkan hal itu kepada wasit, namun laga tetap dilanjutkan.

Espanyol kemudian sempat memberikan pengumuman melalui pengeras suara stadion agar para fan tak melempar benda ke lapangan.

Kejadian tersebut mengundang komentar dari bek Barcelona, Gerard Pique, seperti dilansir BolaSport.com dari Marca.

Meski tidak senang dengan perlakuan tersebut, Gerard Pique tidak ingin ada aksi balas dendam di Camp Nou.

(Baca Juga: Real Madrid Cari Pengganti Trio BBC, Ini 5 Kandidat yang Muncul)

"Atmosfernya selalu rumit di sini, memang sulit, tapi saya bukan yang membuat keputusan soal masalah itu," ujar Gerard Pique.

"Saya hanya berharap Camp Nou tidak akan mengganggu seseorang atau melempar benda ke dalam lapangan," ujar Gerard Pique menambahkan.

Barcelona harus menerima kekalahan 0-1 dari Espanyol pada laga ajang Copa del Rey di Stadion RCDE, Kamis (18/1/2018) dini hari WIB, tersebut.

Barcelona masih punya kesempatan menjadi tuan rumah pada leg kedua di Stadion Camp Nou, Jumat (26/1/2018) dini hari WIB.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : marca.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
16
30
4
Nottm Forest
16
28
5
Man City
16
27
6
Bournemouth
16
25
7
Aston Villa
16
25
8
Fulham
16
24
9
Brighton
16
24
10
Tottenham
16
23
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Barcelona
18
38
2
Atlético Madrid
17
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
18
33
5
Villarreal
17
27
6
Mallorca
18
27
7
Real Sociedad
17
25
8
Osasuna
17
25
9
Real Betis
17
24
10
Girona
17
22
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Bologna
15
25
8
Milan
15
23
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X