Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mantan Kapten Real Madrid Ingin Neymar Datang, Tapi Tak Ingin Cristiano Ronaldo Pergi

By Pradipta Indra Kumara - Selasa, 13 Februari 2018 | 09:40 WIB
Gelandang Real Madrid, Guti Hernandez, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Villarreal dalam laga Liga Spanyol di Stadion El Madrigal, Villarreal, pada 2 September 2007.
JOSE JORDAN/AFP
Gelandang Real Madrid, Guti Hernandez, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Villarreal dalam laga Liga Spanyol di Stadion El Madrigal, Villarreal, pada 2 September 2007.

Menjelang pertandingan antara Real Madrid vs Paris Saint-Germain, kabar kepindahan Neymar menuju klub ibu kota Spanyol itu kembali menghangat.

Neymar sempat dikaitkan dengan Real Madrid pada bursa transfer Januari.

Kabar kepindahan Neymar juga ditanggapi mantan kapten Real Madrid, Guti Hernandez.

Guti Hernandez mengakui bahwa dirinya memang menyukai Neymar, seperti dilansir BolaSport.com dari Marca.

Namun, Guti tidak ingin Cristiano Ronaldo meninggalkan Real Madrid.


Ekspresi striker Paris Saint-Germain, Neymar, dalam laga semifinal Piala Liga Prancis kontra Rennes di Stadion Roazhon Park, Rennes, pada 30 Januari 2018.(LOIC VENANCE/AFP)

(Baca Juga: Tinggalkan Manchester United, 5 Pemain ini Malah Jalani Kesuksesan)

"Saya menyukai Neymar, tapi jika itu berarti Cristiano Ronaldo pergi, maka tidak," ujar Guti.

"Saya pikir Neymar akan pergi ke Real Madrid, siapa tahu jika Karim Benzema pindah ke PSG, Ronaldo akan lanjut bermain ke Real Madrid," ujar Guti menambahkan.

Guti juga mengatakan bahwa Real Madrid saat ini memiliki pemain terbaik di dunia.

Namun, Neymar juga pemain kelas dunia dan Guti percaya ia akan pindah ke klub yang lebih baik.

Dan Guti percaya, Real Madrid menjadi tempat yang pas untuk Neymar berkembang.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Spanyol - Kemenangan Raib, Barcelona Kikis Dominasi akibat Ulah Sendiri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X