Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jika Zidane Masih Menjadi Pelatih Real Madrid Musim Depan, Gareth Bale Kemungkinan Akan Pindah

By Taufan Bara Mukti - Minggu, 18 Februari 2018 | 18:41 WIB
Winger Real Madrid, Gareth Bale, melakukan selebrasi seusai menjebol gawnag Deportivo La Coruna dalam partai Liga Spanyol di Santiago Bernabeu, Minggu (21/1/2018)
OSCAR DEL POZO / AFP
Winger Real Madrid, Gareth Bale, melakukan selebrasi seusai menjebol gawnag Deportivo La Coruna dalam partai Liga Spanyol di Santiago Bernabeu, Minggu (21/1/2018)

Winger Real Madrid, Gareth Bale, dikabarkan bakal pindah ke klub lain pada bursa transfer mendatang.

Gareth Bale dikabarkan akan hengkang jika Zinedine Zidane masih menjadi nahkoda Real Madrid musim depan.

Dilansir BolaSport.com dari AS, Zidane kurang memercayai Bale yang rentan menderita cedera.

Hal itu terbukti dari keputusan Zidane yang mencadangkan pemain asal Wales itu pada laga kontra Paris Saint-Germain (PSG) pada leg pertama babak 16 besar Liga Champions.

Pada pertandingan tersebut, posisi Bale digantikan oleh Isco Alarcon.

Musim ini, Bale hanya tampil dalam 34 persen dari keseluruhan pertandingan Los Blancos di semua kompetisi.

Eks pemain Tottenham Hotspur itu mendapat 1.254 menit bermain dari total 3.600 menit.

Sejak kembali dari cedera, Zidane jarang memainkan Bale sebagai starter.

Padahal, Bale mampu mencetak 9 gol dan 6 assist ketika dimainkan musim ini.

Hal itu membuat Bale tak senang dan ingin pindah klub.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : As.com
REKOMENDASI HARI INI

Real Madrid Mulai Cari Pengganti Luka Modric, Target Luput Liverpool Jadi Incaran Utama

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
9
21
3
Villarreal
9
17
4
Atlético Madrid
8
16
5
Osasuna
9
15
6
Athletic Club
8
14
7
Mallorca
9
14
8
Rayo Vallecano
9
13
9
Celta Vigo
9
13
10
Real Betis
8
12
Klub
D
P
1
Napoli
7
16
2
Inter
7
14
3
Udinese
7
13
4
Juventus
6
12
5
Milan
6
11
6
Torino
7
11
7
Empoli
6
10
8
Lazio
6
10
9
Atalanta
7
10
10
Roma
6
9
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X