Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Neymar Kemahalan, Real Madrid Jual 5 Pemain Pun Takkan Sanggup Membelinya

By Sri Mulyati - Senin, 12 Maret 2018 | 12:55 WIB
Bintang Paris Saint-Germain, Neymar, merayakan gol bunuh diri yang dicetak bek Olympique Marseille, Rolando, dalam laga Liga Prancis di Stadion Parc des Princes, Paris, pada 25 Februari 2018.
GEOFFROY VAN DER HASSELT/AFP
Bintang Paris Saint-Germain, Neymar, merayakan gol bunuh diri yang dicetak bek Olympique Marseille, Rolando, dalam laga Liga Prancis di Stadion Parc des Princes, Paris, pada 25 Februari 2018.

Real Madrid tengah pusing bukan main terkait rencana mereka mendatangkan megabintang Paris Saint-Germain, Neymar.

Pasalnya, harga Neymar diprediksi bakal meroket dan semakin tak masuk akal.

Dilansir BolaSport.com dari AS, PSG mematok harga Neymar pada 400 juta euro atau sekitar 6,7 triliun rupiah.

Kini Real Madrid harus memutar otak untuk mendapatkan uang sebesar itu.

Harga Neymar yang mahal jelas membuat Real Madrid harus melepas beberapa pemain demi membiayai transfer tersebut.


Neymar diperkenalkan sebagai pemain baru Paris Saint-Germain (PSG), Jumat (4/8/2017). ( PHILIPPE LOPEZ/AFP )

(Baca Juga: Klasemen Liga Inggris Pekan ke-30 - Manchester United Mantapkan Posisi Kedua, Liverpool Harus Rela Melorot)

Lima pemain terancam dilepas Real Madrid demi seorang Neymar.

Kelima pemain tersebut adalah Karim Benzeman (50 juta euro), Isco (75 juta euro), Keylor Navas (18 juta euro), Marcos Llorente (15 juta euro), dan Dani Ceballos (17 juta euro).

Jika ditotal, kelima pemain tersebut "hanya" akan menghasilkan 175 juta euro untuk Real Madrid.

(Baca Juga: Atletico Madrid Hajar Celta 3-0, Bukti Kebangkitan Antoine Griezmann)

Jumlah tersebut bahkan belum mencapai setengah dari harga yang harus ditebus Real Madrid untuk Neymar.

Presiden Real Madrid, Florentino Perez, harus segera menemukan cara untuk mendapatkan uang tersebut demi sang pemain idaman.

PSG jelas tak akan menurunkan harga Neymar lagi.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : As.com
REKOMENDASI HARI INI

Usai Debut Mengecewakan bersama Timnas Indonesia, Kevin Diks Jadi Inspirator Kemenangan FC Copenhagen

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136