Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gerard Pique Pernah Dimarahi Legenda Manchester United karena Hal Ini!

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Senin, 26 Maret 2018 | 03:27 WIB
  Bek FC Barcelona, Gerard Pique, dalam laga kontra Deportivo Alaves pada 26 Agustus 2017
ANDER GILLENEA / AFP
Bek FC Barcelona, Gerard Pique, dalam laga kontra Deportivo Alaves pada 26 Agustus 2017

Legenda Manchester United dan timnas Republik Irlandia, Roy Keane, pernah memberikan pelajaran terbaik bagi bek Barcelona, Gerard Pique.

Tak mudah bagi Gerard Pique melupakan masa lalunya di Manchester United.

Kekasih penyanyi Shakira tersebut meninggalkan Spanyol di usia 17 tahun dan bermain selama empat tahun antara 2004-2008 di Old Trafford.

Setelah tak kuat menahan rindu kampung halaman, ia dibiarkan pulang ke Barcelona oleh pelatih Manchester United saat itu, Sir Alex Ferguson, tanpa kembali lagi.

Pique mengingat momen yang paling tak bisa ia lupakan saat ia diinterogasi oleh mantan kapten Manchester United, Roy Keane.

(Baca Juga: Bek Jangkung Belgia Tunda Kepindahan dari PSG, Ini Alasannya)

Saat itu ia terlupa jika tak boleh membawa ponsel ke ruang ganti, namun ia terlambat menyadari, ponselnya berbunyi dan Roy Keane tengah menggeledah seisi ruangan.

"Meskipun tak berbunyi saya mendengar ada getaran yang kecil," tutur Pique dilansir BolaSport.com dari laman The Local.

"Dalam hati saya menyadari, iya itu ponselku, saya meninggalkannya di saku celana, sedangkan celananya ada di dalam tas yang tepat di belakang kepala Keane," ucap Pique.

Menyadari hal tersebut, Keane meneriaki seisi ruang dan bertanya, "Ponsel siapa itu?" namun tak ada seorangpun yang menjawab.

Lalu Keane bertanya hingga kali ketiga, "Ponsel siapa itu?"

"Akhirnya saya mengaku, dengan lirih saya berkata maaf itu ponselku," ujar Pique

Bek 31 tahun mengatakan bahwa Keane seperti orang gila, ia memarahi semua orang, namun ia menganggap itu sebagai pelajaran yang bagus.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : thelocal.es
REKOMENDASI HARI INI

Dibantai Tottenham 4 Gol, Man City Ulangi Catatan Memalukan Jaman Dulu sebelum Messi-Ronaldo Lahir

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X